Buncis Cabe Garam

rahayu saraswati @endeus_licious
Cara Membuat
- 1
Potong potong buncis yang sudah dicuci, kemudian taburi dengan tepung terigu. Buat pelapis basah, larutkan tepung sajiku dengan air (jangan terlalu encer). Celupkan buncis ke pelapis basah, kemudian goreng sampai ke emasan.
- 2
Cincang bawang putih, dan potong potong cabai rawit.
- 3
Tumis bawang putih sampai harum, kemudian masukkan cabai. Masukkan garam dan gula sesuai selera lalu aduk aduk hingga kira kira sudah larut
- 4
Masukkan buncis yang sudah digoreng lalu aduk hingga rata
- 5
Buncis cabai garam sudah siap dihidangkan.
Cooksnap
Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!
Resep Serupa
-
-
Buncis Cabe Garam Buncis Cabe Garam
Udah lama gaikut kontes, hari ini dengan segala kemepetan ngikut kontes buku "budget minimalis rasa fantastis" yg tema minggu ini "Cis..Buncis.." #MurahMeriah dihari terakhir kontes yg tinggal beberapa jam ditutup 😂#Cookpad_id#CookpadCommunity_Bandung#BerburuCelemekEmas#Resolusi2019 Gazbiyya -
Buncis cabe garam Buncis cabe garam
Source: Fitri sasmayaIni praktis sekali, sebenarnya inivresep tabungan sudah lama sekali. Baru di keluarkan sekarang pas untuk tema combongabibita Digoreng.#ComboNgabibita_Digoreng#CookpadCommunity_Bogor#PejuangGoldenApron3 Erni Apriana -
Buncis cabe garam Buncis cabe garam
Buncis cabe garam ini hampir mirip kaya tahu cabe garam yaa..enak dimakan dengan nasi panas 😁Source : Fitri Sasmaya Novi Phiew -
Buncis Cabe Garam Buncis Cabe Garam
#day3 #BikinRamadanBerkesanResep yang paling bikin penasaran semenjak pertama kali tau cookpad. Banyak banget resep ini bertebaran 😂 Akhirnya, daripada penasaran, bikin deh. Dan ternyata, enak banget yah!Kesukaan saudara2 di rumah juga 😂 kalo bikin ini, pasti langsung habis. Dulunya mereka cuman suka digortep aja. Sekarang ikutan makan yg ini juga 😂Bikinnya mudah banget Ismi Maulida -
-
buncis cabe garam buncis cabe garam
Awalnya saya tidak suka buncis. Tapi Resep mb elise ini lagi booming di cookpad , jadi mengobati rasa penasaran saya, langsung saya eksekusi pagi ini. Buncis cabe garam ala resto.. rasanya uenaakkkkk ... kapan2 pengen bikin lagi..😀 Mama Anes (Dapur Mama Anes) -
Buncis Cabe Garam Buncis Cabe Garam
Ini enak.. enak..simple banget.Sumber resep dari sini juga( cookpad) El Huda Ummi -
Buncis Cabe Garam Buncis Cabe Garam
Tantangan Bikin Ramadan Berkesan ku gagal 😭😥Tapi gpp, mungkin lain kali aku dapat giliran untuk punya celemek cookpad 😚Sekarang aku recook resepnya mba Fitri Sasmaya. Buncis Cabe Garam. Rasanya enak, manis pedes asin. Selamat mencoba untuk hidangan berbuka puasa nanti. Rachel Landjang -
Buncis tumis Cabe Garam Buncis tumis Cabe Garam
Pengen coba buat sayur yg katanya kekinian, tentunya jangan yg ribet ya....nemu resep dri mbak Fitsas..yg simple but good tasty...#BikinRamadhanBerkesan Just Dessert -
Buncis cabe garam Buncis cabe garam
Bulan peduli kanker cookpad juga sangat peduli melalui resep2 para cookpaders karena 1 resep sangat berarti bagi mereka para pejuang kanker diluar sana yang hebat dan tetap semangat menjalani hari2 yang dilalui tak lupa selalu berserah diri dan berdoa kepada TUHAN agar senantiasa diberi kekuatan dan kesembuhan Aaminnn😇.#PahlawanDapur#CookpadIndonesiaSource:Erni AprianaResep bisa dilihat👇https://cookpad.wasmer.app/id/resep/11749265-buncis-cabe-garam?invite_token=nFPvhavAGDDK8GxW8DVnL6SM&shared_at=1604029468 Berlian Soewandono
Rekomendasi Resep Lainnya
https://cookpad.wasmer.app/id/resep/14004222
Komentar