Bola daging telur puyuh

Menemukan daging giling yang sudah lama jadi penghuni freezer. Bingung mau dibikin apa, lihat telur puyuh langsung kepikiran dibikin bola daging isi telur puyuh. Kebetulan banget nih ada program #jelajahResep dari cookpad. Pas banget bahan utamanya ada telur, sayuran dan kombinasi warna warninya. Karena berbahan dasar telur juga sekalian ah ikut meramaikan #ResepTelurkuMendunia
Cara Membuat
- 1
Dalam wadah campur daging, garam, merica, kecap manis,tapioka dan tepung roti hingga rata.
- 2
Ambil daging, pipihkan. Masukan telur puyuh dan bulatkan.
- 3
Di teflon panaskan margarin, lalu tumis bola daging hingga berubah warna. Lalu angkat dan sisihkan.
- 4
Di wajan yang sama masukan minyak. Tumis bawang merah dan bawang putih hingga harum
- 5
Masukan wortel dan kentang, beri air lalu masak hingga setengah matang.
- 6
Tambahkan garam, gula pasir, merica, kaldu bubuk dan kecap manis. Koreksi rasa
- 7
Lalu masukan bola bola daging, aduk rata.
- 8
Terakhir masukan potongan tomat dan paprika.
- 9
Matikan kompor, siap dihidangkan.
Cooksnap
Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!
Ditulis oleh
Resep Serupa
-
Semur bola daging isi telur puyuh Semur bola daging isi telur puyuh
niatnya mau ngabisin stok daging yang ada di freezer, nyoba2 dibikin semur bola daging isi telur puyuh ini aja deh.. hihilet's cooking 👌 Fakhrina -
Semur Bola Bola Daging Telur Puyuh Semur Bola Bola Daging Telur Puyuh
#recook_Tintin_RaynerKebetulan ada stok daging giling, cuss deh dibikin bola bola daging kesukahan krucilll... Pas banget untuk menu sahur dan #AntiRibetSource : Tintin Rayner#AntiRibet#SiapRamadan#BerburuCelemekEmas#Resolusi2019#arisanrecook_cookpaders#cookpadindonesia#cookpadcommunity#cookpad#cookpadcommunity_TangerangSelatan Erika Damayanti "Cemilan Kakak Mika" -
Terkyaki bola daging telur puyuh Terkyaki bola daging telur puyuh
Punya daging giling sisa bikin saus bolognese kemarin. Dan ada telur puyuh yg tadinya mau dibuat sup makaroni. Berhubung makaroninya udah dijadiin mac schootel, telur puyuhnya kita kolaborasikan buat bola daging saja... Mama Syavinsel -
Semur Bola Daging Telur Puyuh Semur Bola Daging Telur Puyuh
Telur puyuh ini favorite gadis kecil, gk pernah bosen minta dimasakin dr telur puyuh, kali ini dibikin versi semur Bola Daging. Sukmawati_rs -
Semur Bola Daging Telur Puyuh Semur Bola Daging Telur Puyuh
Ada bahan daging cincang dan telur puyuh...yuk kita buat bola daging 😘 Resep aslinya ukurannya seperti yg tercantum di bahan ya, tp bahan yg saya punya hanya 1/2-nya, jadi takarannya dibagi 2 saja. Neng Lita -
Semur bola bola daging Semur bola bola daging
Yg namanya semur daging memang menggoda dan mudah bikinnya. Nah kali ini pakai daging giling. Dibentuk bola isi telur puyuh. Dicampur ke semur... yummy. Anak2 jadi mudah mengunyah juga. Lets cooking💪🏻 Ala Mama Nana -
Semur bola daging telor puyuh Semur bola daging telor puyuh
Semur bola daging isi telor puyuh. Inspired by @tintinrayner. Karena ga suka yang kental-kental kuahnya ga kutambah maizena tapi kutambah santan 😊 Sailirrahma Mudzakir -
Semur bola bola daging isi telur puyuh Semur bola bola daging isi telur puyuh
Masih ada sisa daging kurban yang sdh saya giling di pasar. Enakkkk dibikin iniKarena saya tidak suka telur puyuh, maka, punya saya, dibikin polosan, tanpa isian. Ini isinya tidak harus telur puyuh, bisa diganti keju atau apapun sesuai seleraCooksnap dari khumaira’s kitchenhttps://cookpad.wasmer.app/id/resep/13484040-semur-bola2-daging-isi-telur-puyuh?invite_token=GnNaBeZnWzALF3SYtAPUtSp5&shared_at=1628417370#CookpadCommunity_Tangerang#Rekreasi_Depok cutzamania -
Semur Bola-bola daging Semur Bola-bola daging
Assalamu'alaikum...Lauk maksi tadi sama semur bola daging yg dikasih isian telur puyuh.Karena suami ngga makan telur puyuh, jadi bola dagingnya aku bikin 2 varian, polos dan isi telur.Yaa Allah ini Endul banget lho mam,,,🤤Source : Tintin Rayner#CookpadIndonesia#CookpadCommunity_Yogyakarta#SelaluIstimewa Mrs. Ferdi -
Semur Bola Daging Isi Telur Puyuh Semur Bola Daging Isi Telur Puyuh
Lagi pengen makan yang berkuah. Pas banget masih ada sedikit daging giling di kulkas. Jadi biar kelihatan banyak dalam bola dagingnya di kasih telur puyuh, dan tahu goreng 😆😆 Lestria Gracia -
Bola Daging Telur Puyuh Bola Daging Telur Puyuh
Anak anak senang sekali bola daging/rolade. Biasanya bumbunya dibuat manis seperti semur/bistik. Kali ini saya berikan cabe supaya ada sedikit rasa pedas#CookpadCommunity_Jakarta Lely -
Semur Bola-bola Daging isi Telur Puyuh Semur Bola-bola Daging isi Telur Puyuh
#week29#PejuangGoldenApron3Udah lama menyimpan resep dari akun @vina ghatfan, tetapi baru sempat eksekusi.Gampang buat nya, enak rasanya. Di kota kelahiran saya biasa disebut bistik daging/lapis daging.Resep asli bisa dilihat disini 👇ya bunda :https://cookpad.wasmer.app/id/resep/11969176-semur-bola-bola-daging-isi-telur-puyuh?invite_token=7Qn2TYfJujWm5um2xhaeDRHe&shared_at=1607310491.Yang saya post sudah saya modifikasi sesuai bahan yang tersedia di rumah.#PejuangGoldenApron3 arie dewi
Rekomendasi Resep Lainnya
Komentar