Pak Choi Cemplang Cemplung

Musim Hujan telah tiba..
Aku cek di Kulkas ada Pak choi, kira2 masuk katagori jelajah sayur hijau gak ya?
Hm, dingin2 hujan, laper, aku mau bagi 2 resep cemplang cemplung andalan dikala hujan. Selamat mencoba 😋😇
#cookpadcommunity
#jelajahresepsayuranhijau
#sukamasak
#sukamakan
Pak Choi Cemplang Cemplung
Musim Hujan telah tiba..
Aku cek di Kulkas ada Pak choi, kira2 masuk katagori jelajah sayur hijau gak ya?
Hm, dingin2 hujan, laper, aku mau bagi 2 resep cemplang cemplung andalan dikala hujan. Selamat mencoba 😋😇
#cookpadcommunity
#jelajahresepsayuranhijau
#sukamasak
#sukamakan
Cara Membuat
- 1
Siapkan bahan2 Bersihkan Bawang putih keprek & cacah,
- 2
Panaskan olive oil, masukkan bawang putih dan kaldu jamur, sampai harum, tambahkan air, masukkan aneka bakso dan tahu, tunggu sampai mendidih.
- 3
Kemudian masukkan kecap asin minyak wijen, masukkan pak choi, tambahkan merica dan garam, cicipi.. hm selamat mencicipi.
Cooksnap
Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!
Resep Serupa
-
Orak Arik Telur Bawang Pedas Orak Arik Telur Bawang Pedas
Resep andalan dikala mager berat. Lagi laper laper nya, sat set sat set cemplang cemplung, udaahh deh 😪 Hamdalah -
Sayur Berwarna.. 🤗 Sayur Berwarna.. 🤗
Aku laper di tengah tengah acara virtual dari 8.30-16.30... sambil mikir masakan yg praktis, ringkes, bergizi.. tara jadilah sayur berwana ini.. Selamat mencoba 😋#cookpadcommunity#sukamasak#sukamakan Ika Priharti S -
Ayam panggang setengah jam Ayam panggang setengah jam
Pulang ngantor, hujan lebat, laper. Buka kulkas ada ayam. Cemplang cemplung jadi deh. Bunda Gajah -
Pak coy bawang putih saos teriyaki Pak coy bawang putih saos teriyaki
Jam buka sudah lewat, tapi pas lagi hari merah. Paksu seprrti biasa buka diluar karena tuntutan pekerjaannya. Makanya bingung cari menu buat makan sendiri. Ingat didalam kulkas ada pak coy yg masih menanti untuk di eksekusi. Jadilah makanan ini. 3 bonggol pak coy dimakan sendiri. Suatu kenikmatan yg ruar biyasahhh.. Alhamdulillah. 😂😂😂 Dapoerkoe -
Mie Siram Kaldu daging Mie Siram Kaldu daging
Musim hujan telah tiba, kalo malam terasa dingin2 menggoda untuk makan yang hangat2. Yuk buat mie rebus siram... Rasa kalduny nonjok. Yummy Vita Anggaraini -
-
Sup Bihun Bakso Tahu Sup Bihun Bakso Tahu
Musim hujan telah tiba, paling nikmat makan yg berkuah panas. Sup bihun bakso ini favorite keluarga.#CookpadCommunity_Jakarta#PejuangGoldenApron3 Isnawati -
Steam pak coy siram saus rawit Steam pak coy siram saus rawit
Hujan pengennya gadoin sayur.Karena di lemari es sisa pak coy,aku steam saja 😁 Goldameyr -
Keripik Seledri Keripik Seledri
musim hujan telah tiba.....musim hujan telah tiba, saatnya nyetok cemilan 🤭#CookpadCommunity_Depok Nuniek Wijayanti -
#153 Sop Serabut(an) #153 Sop Serabut(an)
Sop andalan emak niyh... gampang bingit, tinggal cemplang-cemplung.. dan kesukaan duoJe pastinya...#nosantan2club#kuahbening MaknyaduoJe -
-
Soup Kimchi Korea Soup Kimchi Korea
Musim hujan telah tiba, ingin makan yang hangat2 soup kimchi bisa jadi rekomendasi vinami
Rekomendasi Resep Lainnya
Komentar