Singkong Crispy Merekah

Dapur Rimaa
Dapur Rimaa @machiatoo96

Dapat kiriman singkong banyak tapi bingung mau diolah dengan sajian yg berbeda, alhasil bikin jajanan hits ini yaitu Singkong Crispy. Bikinnya ternyata semudah itu, yuk dicoba. Bisa disajikan dengan Keju atau dengan toping lainnya.

Singkong Crispy Merekah

7 orang berencana membuat resep ini

Dapat kiriman singkong banyak tapi bingung mau diolah dengan sajian yg berbeda, alhasil bikin jajanan hits ini yaitu Singkong Crispy. Bikinnya ternyata semudah itu, yuk dicoba. Bisa disajikan dengan Keju atau dengan toping lainnya.

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

30 menit
2-3 orang
  1. 1/2 kgSingkong uk Sedang
  2. 3 siungBw.Putih
  3. 1/2 sdtKetumbar
  4. 1 sdtGaram
  5. 1/4 sdtPenyedap Rasa
  6. 1/2 ruasKunyit
  7. 400 mlAir
  8. 1 bhEs Batu

Cara Membuat

30 menit
  1. 1

    Kupas Singkong lalu cuci hingga bersih. Tiriskan.

  2. 2

    Haluskan semua bumbu. Lalu masukkan kedalam Air yg sudah dicampur dengan Es Batu.

  3. 3

    Goreng Singkong 3/4 matang dengan api kecil lalu masukkan kedalam Air Es yg sudah dicampur bumbu dalam keadaan panas panas. Rendam selama 15 menit.

  4. 4

    Goreng Singkong hingga matang menggunakan api sedang cenderung besar.

  5. 5

    Jika sudah matang dan singking berwarna kuning keemasan, tiriskan dan sajikan.

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Dapur Rimaa
Dapur Rimaa @machiatoo96
pada
IG : khayatulkarimah
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa