Oseng Daun singkong

5 orang berencana membuat resep ini
Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 1 ikatdaun singkong
  2. 2bawang putih
  3. 3bawang merah
  4. 10cabe rawit (optional)
  5. 1/4bawang bombai
  6. secukupnyaGaram
  7. secukupnyaMerica
  8. secukupnyaKaldu bubuk
  9. 1/2 sdtgula pasir

Cara Membuat

  1. 1

    Rebus terlebih dahulu daun singkong ±5 menit. Angkat tiriskan. Setelah agak dingin cincang kecil-kecil.

  2. 2

    Cincang semua bawang dan cabai. Setelah itu tumis sampai wangi, masukkan garam, gula, lada, dan kaldu bubuk.

  3. 3

    Masukkan potongan daun singkong, tambah 1/2 gelas air. Tunggu sampai air menyusut, koreksi rasa. Tiriskan

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Dapurku By Etika
Dapurku By Etika @robiyatuletika
pada
📍Malang
Youtube : Dapurku by EtikaInstagram: @robiyatuletika
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa