Belalang Goreng

Intan E. Rianto
Intan E. Rianto @intan_masak

Lagi musim belalang kayu, tekstur dan rasanya gurih seperti udang.

Belalang Goreng

5 orang berencana membuat resep ini

Lagi musim belalang kayu, tekstur dan rasanya gurih seperti udang.

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

15 menit
  1. 50 ekorbelalang yg sudah dibersihkan
  2. Bumbu halus :
  3. 3 butirkemiri
  4. 2 siungbawang putih
  5. 1 sendok tehketumbar
  6. 1/2 sendok tehgaram
  7. Tepung serbaguna

Cara Membuat

15 menit
  1. 1

    Haluskan bumbu

  2. 2

    Aduk rata belalang yg sudah bersih dengan bumbu halus.

  3. 3

    1/2 bagian goreng dalam minyak panas hingga kering. Angkat dan tiriskan

  4. 4

    1/2 bagian lagi campur dengan tepung serbaguna. Goreng hingga kering,angkat dan tiriskan.

  5. 5

    Siap disajikan

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Intan E. Rianto
Intan E. Rianto @intan_masak
pada
Ibu dari dua jagoan yang hobi masak dan makan ☺️
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa