Bahan-bahan

20 menit
2 orang
  1. 2 butirtelur
  2. 10 butirbaso (iris)
  3. 1 onstoge
  4. 4 butirbawang merah (iris)
  5. 2 siungbawang putih (iris)
  6. 2cabe merah keriting (sesuai selera) iris
  7. 1cabe hijau (sesuai selera) iris
  8. Cabe rawit (opsional)
  9. Daun bawang (iris)
  10. secukupnyaGaram, merica, gula dan penyedap rasa
  11. secukupnyaSaus tiram dan kecap manis

Cara Membuat

20 menit
  1. 1

    Siapkan bahan

  2. 2

    Tumis bumbu yang sudah diiris sampai harum

  3. 3

    Kemudian orak-arik telur, masukan baso dan toge lalu aduk kembali

  4. 4

    Tambahkan garam, penyedap rasa, merica dan gula kemudian aduk sampai merata

  5. 5

    Tambahkan saus tiram dan kecap manis

  6. 6

    Koreksi rasa dan masak sampai matang

  7. 7

    Tumis toge baso telur siap disajikan

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Masak Hari Ini
Mia Rohmiati
Mia Rohmiati @Miamoy
pada

Komentar

Resep Serupa