Roti Sobek Ekonomis Lembut dan Berserat

Kiki Fhatria
Kiki Fhatria @kikifhatria
Pontianak Kalimantan Barat

Lagi rajin bikin roti, kali ini eksekusi roti teman sekelas, dan satu komunitas pastinya, mba novi Vifya kitchen yang emang rajin banget bikin roti. Ada aja terus postingan roti segala rupa. Ini roti sobek yang empyuuuk lembut menul menul gitu, enak banget lah, cukup dengan satu telur saja 😍

#recookmenyadikkalbar
#recookmenyadik_vifyakitchen
#cookpadcommunity_kalbar
#cookpadcommunity_borneo
#dutarecookborneo
#dutarecookpontianak

Roti Sobek Ekonomis Lembut dan Berserat

Lagi rajin bikin roti, kali ini eksekusi roti teman sekelas, dan satu komunitas pastinya, mba novi Vifya kitchen yang emang rajin banget bikin roti. Ada aja terus postingan roti segala rupa. Ini roti sobek yang empyuuuk lembut menul menul gitu, enak banget lah, cukup dengan satu telur saja 😍

#recookmenyadikkalbar
#recookmenyadik_vifyakitchen
#cookpadcommunity_kalbar
#cookpadcommunity_borneo
#dutarecookborneo
#dutarecookpontianak

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 270 grterigu protein tinggi
  2. 1 sdmsusu bubuk
  3. 4 sdmgula pasir
  4. 5 grragi instan
  5. 1 butirtelur
  6. 120 mlsusu dingin / air dingin
  7. 45 grmargarin
  8. Secubitgaram

Cara Membuat

  1. 1

    Campur semua bahan kering, terigu, susu bubuk, gula pasir, dan ragi instan, aduk hingga rata

  2. 2

    Masukkan telur, dan susu cair sedikit demi sedikit sambil di mixer dengan kecepatan rendah, hingga setengah kalis

  3. 3

    Masukkan margarin dan garam, mixer hingga kalis elastis

  4. 4

    Bagi adonan menjadi 5 bagian. Total adonan saya 550 gr, jadi satu bulatan kecil, 110 gr. Bulatkan lalu tempatkan dalam loyang

  5. 5

    Tutup dengan serbet, atau plastik wrap, Diamkan selama 1 jam hingga mengembang dua kali lipat.

  6. 6

    Panaskan oven pada suhu 180 derajat, kemudian panggang selama 20 menit. Saya gunakan api bawah 180 derajat dan api atas 150 derajat

  7. 7

    Menul menul empuuk 😍😍

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Masak Hari Ini
Kiki Fhatria
Kiki Fhatria @kikifhatria
pada
Pontianak Kalimantan Barat
A full time housewife, part time working mom and everything else 🧕🏻Bergabung dengan Cookpad sejak Juni 2020 dengan tujuan mencoba resep baru dan menyalurkan hobi yang lama terpendam 👩‍🍳Terimakasih banyak yang sudah berkenan mampir dan mengirimkan cooksnap cantiknya 🥰Salam semangat terus berkarya melalui sajian makanan untuk yang tercinta ❤️ID 8293191
Lebih banyak

Komentar (2)

Halimatus Sa'diyah
Halimatus Sa'diyah @cook_9998114
Susu dingin it maksudnya susu es ya mba

Resep Serupa