Nasi uduk santan kara

iftri
iftri @iftrirezeki
Pontianak_kalimantan Barat

Praktis & cepet,,apalgi klo pake magic com buatnya.
Alternatif buat menu sarapan.

Nasi uduk santan kara

Praktis & cepet,,apalgi klo pake magic com buatnya.
Alternatif buat menu sarapan.

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 1 kgberas
  2. 3 bungkussantan kara 65 ml
  3. Sejempollengkuas geprek
  4. 3 batangserai geprek
  5. 3 lembardaun pandan ikat simpul
  6. 6 lembardaun salam
  7. Secukupnyagaram (sesuai selera)
  8. Air sesuai takaran masak biasa

Cara Membuat

  1. 1

    Cuci bersih beras, masukkan air + santan kara sesuai takaran memasak biasa. Kemudian masukkan pula serai, lengkuas, daun pandan dan garam.

  2. 2

    Kalau memasak dengan magic com, tinggal hidupkan magic com, masak nasi seperti biasa sambil sesekali diaduk.

  3. 3

    Kalau memasak dengan cara di aron, masak bahan2 no. 1 dengan api kecil sampai air mengering. Kemudian pindahkan ke panci kukusan. Kukus hingga nasi matang.

  4. 4

    Hidangkan dengan sambal kering tempe, telur dadar, nugget atau mie goreng sesuai selera.

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Masak Hari Ini
iftri
iftri @iftrirezeki
pada
Pontianak_kalimantan Barat
ibu2 kantoran yang kudu bisa masak buat nyenengin suami sama anak 😘
Lebih banyak

Komentar (5)

annisa januarita
annisa januarita @annisajanuarita0301
Hallllo mbaa ,, mau taanyaaa donnng itu jd nyaa berapaa pporsii yaa ?

Resep Serupa