Ayam Goreng Bawang Putih khas Batam

Munawarah
Munawarah @wrhmuna
Banjarbaru, Kalimantan Selatan

Ayam, jenis lauk yg bisa dibuat berbagai hidangan 🤗
Kali ini bikin ayam goreng dengan bawang putih, uuuhh aromanya semerbak memenuhi dapur 🤤🤪

Source : Silvia Novi

#Cookpadcommunity_Kalsel

Ayam Goreng Bawang Putih khas Batam

Ayam, jenis lauk yg bisa dibuat berbagai hidangan 🤗
Kali ini bikin ayam goreng dengan bawang putih, uuuhh aromanya semerbak memenuhi dapur 🤤🤪

Source : Silvia Novi

#Cookpadcommunity_Kalsel

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 2 potongdada ayam
  2. 2 bonggolbawang putih
  3. 3 sdmmaizena
  4. 1 butirtelur
  5. 2 sdtgaram
  6. 1 sdtgula pasir
  7. Secukupnyaminyak untuk menggoreng
  8. Bumbu halus :
  9. 3 butirbawang merah
  10. 6 siungbawang putih
  11. 2 sdtketumbar
  12. 1/4 sdtmerica
  13. 1 ruaskunyit
  14. 1 ruasjahe

Cara Membuat

  1. 1

    Cuci bersih ayam lalu potong kecil.
    Pisahkan bawang putih lalu geprek jangan sampai hancur

  2. 2

    Campur bumbu halus, telur, maizena, garam dan gula pasir. Aduk rata
    Masukan ayam, aduk.

  3. 3

    Tambahkan bawang putih ke dalam campuran ayam dan marinasi selama 30 menit.

  4. 4

    Goreng diminyak panas sampai cokelat keemasan dan bawang putih agak krispi.
    Sajikan selagi hangat ❤️

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Masak Hari Ini
Munawarah
Munawarah @wrhmuna
pada
Banjarbaru, Kalimantan Selatan
A little story about my hobby
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa