Tahu orek pedas

Ftian kitchen 🍴
Ftian kitchen 🍴 @mrsftian
Tangerang & Jakarta selatan

Menu kesukaan saya sejak remaja, resep dari ibuku. Buat ku ini menu simpel dan gak lama kok masaknya😊

Tahu orek pedas

4 orang berencana membuat resep ini

Menu kesukaan saya sejak remaja, resep dari ibuku. Buat ku ini menu simpel dan gak lama kok masaknya😊

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 1tahu cina besar
  2. 1telur
  3. 1 batangdaun bawang
  4. 9cabai merah keriting
  5. 7cabai rawit oren
  6. 3bawang putih
  7. 4bawang merah
  8. 1 sdtgaram
  9. 1 sdtkaldu ayam

Cara Membuat

  1. 1

    Cuci tahu dan semua bahan, lalu sisihkan

  2. 2

    Blender atau ulek cabai serta bawang tambahkan garam dan air, lalu tumis hingga harum lalu tambahkan irisan daun bawang

  3. 3

    Jika sambal sudah berubah warna dan aramo sudah wangi, masukan tahu lalu di cacah/hancurkan pakai sodet masak

  4. 4

    Tambahkan telur lalu orak bareng dengan tahu, tambahkan garam dan kaldu ayam lalu koreksi rasa dan siap di sajikan

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Ftian kitchen 🍴
pada
Tangerang & Jakarta selatan
Masakan sederhana untuk keluarga...Resep masakan dari amatir yang baru belajar masak setelah menikah😊
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa