Daging Lada Hitam

4 orang berencana membuat resep ini
Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

40menit
2-3 orang
  1. 300 grdaging sapi lulur dalam, slice 3mm
  2. 4 siungbawang putih besar cincang
  3. 1/2 bhbawang bombay uk. besar potong kotak
  4. 1/2 bhpaprika merah dan hijau (jika tidak ada bisa diganti cabai merah dan hijau, masing2 1bh besar, buang biji, iris memanjang)
  5. 3 sdtmerica hitam
  6. 2 sdmkecap manis
  7. 2 sdmsaus tiram
  8. 1 sdmkecap asin
  9. secukupnyagaram dan gula
  10. 1 sdmarak masak (opsional)

Cara Membuat

40menit
  1. 1

    Tumis bawang putih dgn api sedang hingga wangi

  2. 2

    Masukkan daging dan paprika/cabai

  3. 3

    Masukkan semua bumbu, tambahkan -+ air 300ml, masak hingga air menyusut, masukkan bawang bombay, masak kembali selama 1menit dengan api besar, angkat dan sajikan.

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
patricia
patricia @patriciahartadi
pada
22 y.o Housewife that loves to cook. I cook asian food, western food, even eastern food. Hope you'll enjoy my recipe
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa