Bakwan sayur

12 orang berencana membuat resep ini
Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 20 sdmtepung terigu
  2. 5 sdmtepung beras
  3. 1/4kubis ukuran kecil
  4. 2 buahwortel ukuran sedang
  5. 1 buahlabu siam ukuran kecil
  6. 2 batangdaun bawang
  7. secukupnyaAir
  8. Minyak untuk mengoreng
  9. Bahan bumbu halus
  10. 3 siungbawang putih
  11. 3 siungbawang merah
  12. 1 sdtkaldu bubuk
  13. 1 sdtlada bubuk
  14. Sedikitgaram

Cara Membuat

  1. 1

    Iris halus semua sayuran lalu cuci bersih

  2. 2

    Kemudian campur semua bahan jadi satu beri air sedikit demi sedikit jangan terlalu encer dan jangan terlalu kental juga

  3. 3

    Tes rasa jika sudah pas,,tinggal goreng

  4. 4

    Siap di sajikan

  5. 5
Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Mama Arsyilaa
Mama Arsyilaa @cook_27165078
pada

Komentar

Resep Serupa