Sup Jagung telur

8 orang berencana membuat resep ini
Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

20 menit
3 orang
  1. 1 buahjagung manis (dipipihkan)
  2. 2 buahwortel
  3. 2 buahkentang (sesuai ukuran)
  4. 1/2bawang bombai
  5. 2bawang putih
  6. Daun bawang
  7. Telur ayam (sesuai selera)
  8. Tepung maizena
  9. Lada bubuk
  10. Penyedap rasa
  11. Gula pasir
  12. Pala bubuk

Cara Membuat

20 menit
  1. 1

    Potong wortel, kentang, daun bawang kecil2, jagung dipipihkan ya.

  2. 2

    Didihkan air lalu masukan wortel dan kentang, lalu tumis bawang putih dan bawang bombai diwadah lain dan masukan kedalam panci yang berisi kentang dan wortel

  3. 3

    Masukkan jagung, telur ayam yang sudah dikocok lepas dan berikan penyedap rasa.

  4. 4

    Terakhir masukkan daun bawang dan cairkan maizena dengan air masukan secara perlahan hingga mengental

  5. 5

    Koreksi rasa kembali. Dan siap disajikan❤️

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Dela Wulansari
Dela Wulansari @adg_11092020
pada

Komentar

Resep Serupa