Cinnamon Rolls tanpa ulen tanpa oven

Cara Membuat
- 1
Campur tepung terigu & ragi, aduk rata. Kalau ragi sudah agak lama disimpan bisa di cek dulu apakah masih aktif tidak. Dengan cara dilarutkan dg air hangat kuku & gula pasir. Tunggu sampai berbuih.
- 2
Tambahkan telur, aduk rata
- 3
Tambahkan gula pasir susuu bubuk, aduk rata. Lalu tambahkan garam, aduk rata lagi
- 4
Tambahkan susu cair sedikit demi sedikit, bergantian dengan mentega cair. aduk rata
- 5
Aduk sampai adonan kalis/tidak lengket diwadah
- 6
Setelah kalis tutup dengan kain bersih, diamkan sampai adonan menggembang 2x (1-2jam)
- 7
Setelah mengembang 2x, kempeskan adonan dan gilas membentuk persegi panjang
- 8
Cara membuat bahan isian : campur semua bahan menjadi satu, aduk rata. Lalu oleskan pada adonan yg sudah digilas persegi panjang tadi
- 9
Setelah isian rata, gulung adonan. Dan potong menjadi beberapa bagian sesuai selera. Saya bikin yg kecil-kecil jadi 16
- 10
Tutup kembali dengan kain bersih, lalu diamkan 15-30 menit
- 11
Setelah 30 menit, panaskan teflon anti lengket
- 12
Panggang dengan api kecil dan ditutup agar matang merata. Balik setelah bagian bawahnya matang. Ciri-ciri adonan matang akan terasa ringan kalau diangkat
- 13
Setelah kedua sisi matang, angkat dan sajikan hangat. Ini enaaaaakkkkk bangettt MasyaAllah
Cooksnap
Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!
Resep Serupa
-
Cinnamon Rolls Tanpa Oven Cinnamon Rolls Tanpa Oven
Penasaran sama roti pake kayu manis gimana ya rasanya? Ternyata enak dan wangi, bikinnya gampang dan ga perlu pake oven lho. Selamat mencoba 🥰 TRISNA WARDHANI -
Cinnamon Rolls Tanpa Oven Cinnamon Rolls Tanpa Oven
#Audisidutamemasak#dutamemasakbalangan#dutamemasakbanjarmasin Fairuz Nabilah -
-
-
Cinnamon rolls Tanpa Ulen Cinnamon rolls Tanpa Ulen
Maaf bentuknya mgkn gk menarik biarpun tanpa ulen ini roti empuk n lembut moms... Dapoer’s Kayla -
-
Cinnamon rolls tanpa.ulen Cinnamon rolls tanpa.ulen
Aku paling suka banget bebikinan roti, kali ini coba eksekusi resep mba nikmatul rosidah di youtube. Penmpakannya masih jauh dari harapan tapi gpp namanya juga masih belajar. Aku harus tetap semangaatz😁😁😁 Mama'a Mpuut -
Cinnamon Rolls (tanpa ulen) Cinnamon Rolls (tanpa ulen)
Cinnamon rolls ini gampang karena adonan tidak perlu diulen sampai khalis. Hasil akhir roti empuk dan agak padat jadi makan satu aja sudah kenyang. Cocok untuk sarapan pagi atau snack sore. Darma Endah -
Cinnamon rolls,tanpa ulen Cinnamon rolls,tanpa ulen
Suka banget deh dg aroma kayu manisJadul tapi ngangenin, hehe..Saya recook dari resep di TastyPraktis, ga pakai ulenRotinya juga enak lembutRoti bisa disajikan begitu sajaAtau bisa dg frostingnya#cinnamonrollslingga #kayumanis #rotilingga #CookpadCommunityBanjarmasin Frielingga Sit -
Cinnamon Rolls (Tanpa Ulen) Cinnamon Rolls (Tanpa Ulen)
Lagi ngga enak badan banget tapi ngacai berat sama Cinnamon Rolls. Pilih yang tanpa ulen karena prosesnya lebih cepat. Tinggal aduk2 aja jadi🥰.Recepie: Dapur Rumi.#cinnamonrolls #homebread #rotitanpaulen #bundaei #nokneadbread #cookpad_id #BalonChallange #RempahRempah #CookpadCommunity_Bandung #Pais_Samara Bunda Ei -
Cinnamon Rolls tanpa Oven & Mixer Cinnamon Rolls tanpa Oven & Mixer
Kejar"an waktu antara suami mau berangkat kerja sma setoran resep roti di Cookpad, krn ini hari terakhir makkk 😭Cepet mengadon roti biar mateng buat #WeekendChallenge yg judulnya #RecookDepok_ROTI.Roti mateng & suami sukaaa, katanya " ennnaakkk....g manis pas buat tmn ngeteh nih mah" 😍Langsung bungkus buat bekel kerja malem 😉. G nyangka anak lanang jg suka padahal g manis rotinya.Tak apa foto kurang menarik yg penting habis di serbu orang rumah 😀Thanks buat resepnya dari : Kulinerteros#PejuangGoldenApron3#CookpadCommunity_Depok#CookpadDepok#Week16 Nurul_SaNia -
Cinnamon Rolls (No Knead/Tanpa Ulen) Cinnamon Rolls (No Knead/Tanpa Ulen)
Sy jarang baking roti karena malas menguleni adonan, apalagi di rmh ada 2 krucil yg suka usil. Tp skg udah nemu resep roti tanpa ulen, lsg coba bikin cinnamon rolls. Enak, empuk ga bantet 😍 Mama Reyna
Rekomendasi Resep Lainnya
Komentar