Oseng Kacang Panjang Tempe

Pilihan menu sayur yang cepat proses masaknya dan enak.
Oseng Kacang Panjang Tempe
Pilihan menu sayur yang cepat proses masaknya dan enak.
Cara Membuat
- 1
Siapkan bahan2
- 2
Potong2 kacang panjang, tempe potong dadu, iris2 bawang putih, bawang bombay dan cabe rawit. Potong2 tomat dan geprek lengkoas
- 3
Panaskan minyak dengan api sedang, goreng tempe hingga agak kecoklatan (jangan kegaringan) lalu sisihkan.
- 4
Panaskan sedikit minyak dengan api sedang. Tumis bawang putih, bawang bombay, lengkoas keprek, hingga wangi.
- 5
Masukan cabe rawit, aduk hingga agak layu.
- 6
Masukan sedikit air, lalu masukan kecap manis dan saos tiram. Aduk2 hingga bumbu menyatu.
- 7
Masukan kacang panjang, aduk2 sebentar.
- 8
Masukan tempe, aduk2 hingga bumbu menyatu dan kancang panjang agak layu.
- 9
Masukan tomat aduk2 sebentar, jangan sampai kacang panjang layu. Koreksi rasa. (saya tidak pakai garam, karena saos tiram sudah ada rasa asinnya)
- 10
Sajikan dengan nasi hangat.
Resep Serupa
-
Oseng Kacang Panjang & Tempe Oseng Kacang Panjang & Tempe
Menu yang cepat dimasak dan enak , cocok untuk bekal makan siang keluarga. irma handayani -
Tumis kacang panjang tempe Tumis kacang panjang tempe
Menu andalan dikala galau bingung mau masak apa 🤣#PejuangGoldenBatikApron#CookpadIndonesia#Pisang aromaMager bikin camilan ribet…menu ini patut jadi pilihan,enak,mudah di dapat bahannya yang pasti ga pake lama buatnya 😍#PejuangGoldenBatikApron#CookpadIndonesia#CookpadCommunity_Bekasi Rosa -
Oseng Cecek+tempe+kacang panjang Oseng Cecek+tempe+kacang panjang
Pagi2 selalu bikin bekal buat suami ke kantor. Alhasil masak yang kilat tapi tetap enak dan bergizi 😊😊 Anis_ Jingga -
Tumis Tempe Kacang Panjang Tumis Tempe Kacang Panjang
Karena tadi ga enak badan,setelah anakku berangkat sekolah,aku tiduran lagi,bangunnya siangan untuk masak makan siang. Pas banget di kulkas ada kacang panjang dan tempe yang belum diolah. Aku liat menu simpel tumis tempe kacang panjang di resepnya mba @RetnoAdiesty. Sudah sekalian lauk dan sayur sekali masak.Resep asli:https://cookpad.wasmer.app/id/r/13927234#PejuangGoldenBatikApron#CookpadCommunity_Depok#RayainBarengGoldenBatikHunter Martha Saragih Naibaho -
Oseng Tempe Kacang Panjang Oseng Tempe Kacang Panjang
Bikin sayur yg cepat, oseng / tumis. Kebetulan ada kacang panjang dan tempe, 30 menit selesai.#PejuangGoldenApron3#CookpadCommunity_Bogor Lanjarsih/Mama Fifian ( MasakanRumahan) -
Oseng tempe kacang panjang Oseng tempe kacang panjang
Menu cepat saji untuk sahur Lanjarsih/Mama Fifian ( MasakanRumahan) -
Oseng Tempe Kacang Toge Oseng Tempe Kacang Toge
Jadi ceritanya ini penghabisan isi kulkas. Sisa dari masak pecel kemarin yg belum dimasak. Jadi semua dimasukin jadi satu. Masaknya pun cepat.Source : @Tiwisuparni1101#CoboyNgaco_NgurasIsiKulkas#ApaIsiKulkasmu#PejuangGoldenBatikApron#PekanPosbar#CookpadCommunity_Surabaya#SemangatPejuang52Minggu#52mingguke_34#CookingwithXavierKitchen Xavier's Kitchen -
Oseng tempe kacang panjang Oseng tempe kacang panjang
Teman-teman, siapa yang setuju kalau makan enak itu ga harus mahal.. Sini kumpul hahaKarena bagi saya tumisan model bgni aja udah enak banget deh... Apalagi makannya sama nasi hangat dan ikan asin goreng, wuihhhh mantapCooksnap resep ibu @dewi008saraswati yang di adaptasi dari resepnya mba @dshh_29060818 . Dengan sedikit modifikasi#genkpejuangdapur#genkpeda_eksis#cookmembergenkpeda_dewisaraswati#cookmembergenkpeda_anifagustina#cookpadcommunity_sumbar Neti Yuliasari -
Tumis tempe kacang Tumis tempe kacang
Cocok buat menu sarapan yg simpel dan cepat bun..Jngan lupa masaknya dg penuh cinta 😘😘 Riska puji -
Tumis Tempe Kacang Panjang Tumis Tempe Kacang Panjang
Menu andalan biasanya yang sat set langsung jadi gini, yah model2 gini. Tidak pakai bumbu2 halus, cukup rajang2 aja. Tapi ini enaakk.#PejuangGoldenBatikApron#Cookpadcommunity_Sumut Dila Abdullah -
Tumis tempe kacang panjang Tumis tempe kacang panjang
Tumis bisa menjadi penyelamat saat kita tak punya banyak waktu untuk memasak, sangat praktis dan mudah.proses memasaknyapun tdk memerlukan waktu yg lama. Yuukkk..tumis.. tumis...cekidot ..#PejuangGoldenApron2#Minggu37#CookpadCommunity_Depok Esih Kurniasih -
Oseng Oseng Tempe Kacang Panjang Oseng Oseng Tempe Kacang Panjang
masaknya gampang banget.. cocok buat yang keburu-buru.. abisin stock kulkas.. dan karena tukang sayur cuma bawa tempe tahu doank 😂 Feeya Pangemanan
Rekomendasi Resep Lainnya
Komentar