Tahu kukus MPASI 2th+

alvera saptia @alvera
Resep yang simple dan tidak menggunakan minyak goreng sehingga membuat makanan lebih sehat
Tahu kukus MPASI 2th+
Resep yang simple dan tidak menggunakan minyak goreng sehingga membuat makanan lebih sehat
Cara Membuat
- 1
Haluskan tahu dengan garpu kasar saja
- 2
Campurkan semua bahan seperti wortel yang telah diparut, bakso dipotong kecil2, telur dan kaldu jamur beserta sedikit garam
- 3
Kukus hingga kurang lebih 30 menit, setelah itu angkat lalu sajikan
Cooksnap
Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!
Resep Serupa
-
Tahu Hati Ayam Goreng Mpasi Tahu Hati Ayam Goreng Mpasi
Ketika anak gtm / tidak mau makan ibu nya harus putar otak bikin makanan yg mau di makan 🫣. Alhamdulillah bikin ini dan anaknya doyan.Untuk goreng nya saya pakai minyak canola ya. Untuk balurnya pake telur puyuh karena goreng tidak semuanya. Jadi hemat 😆 sisanya bisa di simpan di kulkas. Selamat mencoba#PosbarMPASI#MPASIWarrior#CookpadCommunity_Sumbar#PejuangGoldenBatikApron Aziza Rahmi -
Telur Dadar Gulung Tahu - MPASI Telur Dadar Gulung Tahu - MPASI
Pertama kalinya coba buat telur dadar gulung tahu untuk Kakak Dastan. Tahu sendiri merupakan salah satu protein nabati yg bisa kita jadikan varian menu untuk si kecil. Bisa digoreng, tambahan untuk sup ataupun dibuat stok menjadi nugget tahu.Dalam olahan kali ini sudah mencakup menu 4 bintang untuk si kecil ya. Ada telur sebagai protein hewani, tahu sebagai protein nabati, brokoli dan tomat sebagai sayurannya dan nasi putih sebagai karbohidrat nya. Untuk sayurannya bisa diganti sesuai selera moms dirumah. Bisa menggunakan wortel ataupun sayuran yg lain, moms juga bisa menambahkan irisan buncis didalamnya.Sebelumnya, untuk brokoli, tomat dan tahu sudah saya rebus ya moms. Hal ini saya lakukan karena proses membuat dadar gulung ini hanya sebentar tidak memerlukan waktu lama untuk dimasak sehingga kita perlu memastikan bahan yg lain sudah matang. Jadi, sebaiknya ketika moms menambahkan sayur-sayuran sebagai isiannya sebaiknya di rebus atau dimasak terlebih dahulu sebelum di dadar bersama telurnya. Berikut ini resep dan cara membuatnya. dinar indah palupi -
Tahu Kukus (MpASI 16mos) Tahu Kukus (MpASI 16mos)
Yang simple dan gampang buat makan sore buat Mayesha😁😁 TikaPrimasiwi -
Tahu kukus (mpasi + menu keluarga) Tahu kukus (mpasi + menu keluarga)
edisi mengurangi minyak😂.. ini termasuk mpasi baby A.. tp takaran garam dan gula'y saya kurangi dan tidak memakai penyedap.. Tanti Ulan Sari -
Sapo Tahu (MPASI 8Mo+) Sapo Tahu (MPASI 8Mo+)
NB: untuk tahu telur digoreng terlebih dahulu dengan menggunakan UB. Goreng hingga kuning kecoklatan. Pawon Mamii -
Jagung Tahu Kukus mpasi Jagung Tahu Kukus mpasi
Ceritanya mau piknik, bikin yang simple dan praktis, biar g repot dijalan 😂 citra ang -
*DIMSUM GORENG TAHU SAYUR* (Bisa MPASI 12+ bulan) *DIMSUM GORENG TAHU SAYUR* (Bisa MPASI 12+ bulan)
Bismillahirrahmanirrahiim...Semoga bermanfaat#PosbarMPASI#MPASIWarrior #MPASIBahanLokal #Bakerpad_berbagikebaikan #Bakerpad_communityBikin camilan yang si kecil juga suka. Menggunakan bahan seadanya, yang tersedia saja. Tak ada ayam, tahupun bisa. Murah meriah tapi bergizi. Dan juga sehat. Jika untuk konsumsi si kecil pemakaian bumbu bisa disesuaikan kebutuhan. Bisa jadi alternatif camilan jika si kecil sedang sulit makan. Tahu dibuat dari kedelai adalah sumber protein nabati sekaligus sumber karbohidrat. Wortel, daun bawang dan daun seledri adalah sayuran sumber vitamin dan mineral. Bawang bombay mengandung zat anti oksidan. Telur sebagai sumber protein hewani. Lemak diperoleh dari minyak yang digunakan untuk menggoreng. Lengkap nutrisi yang dibutuhkan si kecil. Dan camilan ini juga disuka keluarga. CikGu Er -
Tahu Telur Kukus Mpasi Tahu Telur Kukus Mpasi
Ini lebih enak kalo pake daun bawang, cuma karena nggak ada jadi wortelnya yg dibanyakin Nur Ekayanti -
24. Stik Tahu Ayam | Snack MPASI 24. Stik Tahu Ayam | Snack MPASI
Cemilan sehat ini cocok buat nak bayi, mau dibawa buat bekal perjalanan juga enaak. Bikin beberapa hari sebelumnya, simpan di chiller jadi tinggal goreng deh pas mau pergi.Misi kali ini “Bentuk aku sesukamu dan beri aku warna selain putih & hitam”. Aku buat paling simple bentuk finger, di pegang nak bayi juga gampang, kalo mau di bentuk pake cetakan lain juga bisa yaa. Untuk warna kuning jingga nya didapat dari wortel nya. Bisa juga di campur bayam kalo mau berwarna kehijauan.Recook dari resep @lini tapi disini tidak pakai kucai dan seledri, diganti dengan daun bawang saja ~#AksiHero_Bekasi#CookpadCommunity_Bekasi#PejuangGoldenApron3#GoldenApron3#Week3 Nova R -
Tahu kukus MPASI +1th GTM Tahu kukus MPASI +1th GTM
Si abang lagi GTM trus maunya pegang makanan sendiri, jd deh bola bola tahu kukus biar abang bisa pegang sendiri & jadi makanan bertekstur 😅 Aderina Nurfadilla Talahatu -
Mpasi tahu baso udang Mpasi tahu baso udang
Alhamdullilah Makanan utama yang sangat baby afshaan suka Ellen -
Sup ayam tahu (Mpasi 1y+) Sup ayam tahu (Mpasi 1y+)
Nyari inspirasi resep yg mudah, simple dan ga rempong alhamdulillah nemu resep ini.. terima kasih bunda inspirasi resepnya anakku suka dan lahap.Source: @nathaadecoco Anna.dna
Rekomendasi Resep Lainnya
https://cookpad.wasmer.app/id/resep/16806531
Komentar