Coffee Cookies

Baru-baru ini pak suami minta buatkan cookies tapi yang unik. Eh dia lihat coffee cookies. Langsung deh cari-cari resep lalu saya coba membuat berdasarkan resep Chef Luvita Ho dengan sedikit modifikasi. Pada resep aslinya, kukis ini tidak menggunakan isian. Atas request pak suami, cookiesnya saya isi dengan DCC yang dipotong-potong kecil. Eh jadi makin enak lho kukisnya. Yuk coba buat.
#bakerpad_community
#bakerpad_berbagikebaikan
#generasiaprontis
Coffee Cookies
Baru-baru ini pak suami minta buatkan cookies tapi yang unik. Eh dia lihat coffee cookies. Langsung deh cari-cari resep lalu saya coba membuat berdasarkan resep Chef Luvita Ho dengan sedikit modifikasi. Pada resep aslinya, kukis ini tidak menggunakan isian. Atas request pak suami, cookiesnya saya isi dengan DCC yang dipotong-potong kecil. Eh jadi makin enak lho kukisnya. Yuk coba buat.
#bakerpad_community
#bakerpad_berbagikebaikan
#generasiaprontis
Cooksnap
Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!
Resep Serupa
-
Coffee Cookies Coffee Cookies
Bikin yg simpel untuk meramaikan markobar semangcook. Kukis kopi ini renyah dan terasa kopi banget.#markobar_kopinginpeluk#pejuanggoldenapron3#cookpadcommunity_semarang#lihairecook5_semarangSource: Frielingga Sithttps://cookpad.wasmer.app/id/resep/11122296-coffee-cookies?invite_token=k8iUehDa9gr2F5SfcmqDoNru&shared_at=1612593327 Susilowati -
Coffee Cookies Coffee Cookies
Minggu ke 10 (23 March 2025 )Kesampean juga ngadon adonan kue kering hasil belajar bareng komumitas dua minggu yang lalu hehe... Walaupun mepet 😁, oh iya...Pas lagi panggang cookies ya wanginya sampai serumah,uda ngebayanhin sambil ngeruput teh 😋Tadinya saya mau pakai gula halus putih,tapi malas keluar rumah lagi,makanya saya pakai brown sugar kebetulan ada dirumah itu aj gak halus harus di saring lagi 😅...Masih ada sisa 1 adonan dasar( simpan kulkas),nanti cari waktu & mood yang bagus 😆😁Source by @DailyUmma 🫰🫰🙏🏻http://cookpad.xom/id/r/24536090#GAS2025##BelajarMasakBarengKomunitas##KelasKueKering##Cookpadcommunity_Jakarta# Anita Permatasari -
Coffee Cookies Coffee Cookies
Ada yang minta dibuatkan coffee cookies untuk cemilan di hari Natal. Buatnya gampang banget. Resep saya dari resep kak Frielingga.#PejuangGoldenApron3. Abaikan bentuknya ya hehehe.. Tris -
Coffee Cookies Coffee Cookies
Coffee cookies.. yaitu.. kukis kopi.. hihihi.. bentuknya seperti biji kopi.. rasanya seperti kue kopi.. wanginya seperti wangi kopi.. temen ngopi sore sore sama kopi.. ayo siapa yang suka kopi.. wajib coba kukis ini.. supaya kita menyadari.. bahwa segala aneka olahan kopi.. selalu mengenang di hati ini.. #eaaaaaa.....!!(Puisi apaan ini ya..?? Gak ada awalnya.. tau tau udah endingnya aja.. hihi..👏👏👏... Oke.. siapa yang mau lanjutin puisinya..?? Dipersilahkan ya.. maju ke depan.. hehe..🎈🎈🎈). Saya dapat resepnya dari Bu @minienora, (makasih ya resepnya Bu.. izin share ya..), kukis kopi ini lagi rame di, jadi kepengen ikutan aja gituu.. mumpung modal semangat juga masih ada.. hehe..Yuuk.. langsung simak aja resepnya.. happy cooking...!!Source: @minienora#BamasakBaimbai#Barampaan_Mangupi#kukiskupi#Cookpadcommnuity_Borneo#Cookpadcommunity_KalSel#Cookpadcommunity_Banjarbaru#PekanPosbar#KopiKekinian Al Khair_kitchen -
Coffee Cookies Coffee Cookies
Resep ini merupakan resep modifikasi saya sendiri. Awalnya searching di youtube tapi entah kenapa ada yang kurang sreg aja. Akhirnya ada beberapa yang saya modifikasi. Sempet takut hasilnya ga enak, tapi alhamdulillah ternyata suami dan anak suka sekali karna pahit kopinya pas dan engga kemanisan. Riffa -
Coffee Cookies Coffee Cookies
As a coffee nerd, saya masih terus mencari resep yang berbau kopi dan sebisa mungkin menghindari kopi instant. And i found it. Selamat mencoba :) crekinagara -
Coffee Cookies Coffee Cookies
Dulu mama sering banget buat cookies ini. Jd skrg rindu makan cookies kopi yg renyah banget walau ga pake telur. Renyah berhari2 asal disimpan di wadah yg rapat ya moms.... #SiapRamadhan Tio Rohani Siregar -
Coffee Cookies Coffee Cookies
Memodif resep kukis 3 bahanTapi saya tambahkan bubuk kopi, pasta moka dan kental manisnya saya tambahkan lebih banyak.Cookies dibentuk serupa biji kopi supaya ada variasinya. Boleh tambahkan kopi 3 in 1 jika ingin aroma kopi yang lebih tajam#cookieslingga #olahankopilingga#weekendchallenge#adaapaci#Cookpadcommunity_jakarta#Cookpadcommunity_banjarmasin Frielingga Sit -
Coffee Cookies Coffee Cookies
"Karena dari kopi kita belajar, bahwa rasa pahit itu dapat dinikmati'Ya itulah istilah yang sering dikaitkan dengan biji berwarna hitam ini.Eh tapi cookies ini ga pahit yaa 😆 Kalimat diatas cuman sekedar kiasan..Source : DapurVY#PekanPosbar#KopiKekinian#Barampaan_Mangupi#BamasakBaimbai#KukisKupi#Cookpadcommunity_Kalsel Munawarah -
Coffee Cookies Coffee Cookies
Minggu ini kita disibukkan dengan persiapan menyambut Lebaran. Salah satunya adalah membuat kukis-kukis pilihan keluarga, baik untuk keluarga sendiri maupun untuk hantaran istimewa . Kukis kopi ini bisa menjadi salah satu hantaran istimewa, karena tidak banyak orang yang membuatnya. Terimakasih @Susilowati sudah menginspirasiku. Karena resepnya simple, bahannya sederhana tapi kukisnya rasanya enak sekali. Yuk dicoba Bun...Source: @Susilowati#RamadanPilihMasak#HantaranIstimewa#Semangcook_ArisanMaret24#Cooksnap_Susilowati#SemangcookHokyaHokye24#CookpadCommunity_Semarang Fara Saskia -
Coffee Cookies Coffee Cookies
Wangi deh saat dioven, seantero rumah wangi kopi. Tapi ini hasil kurang puas, karena saya kelamaan mixer margarin dan gula, jadilah melebar saat dioven. Tapi rasanya,,, InsyaAllah enaaaak#cookpadcommunity_depok#csdepok_serbakopi#kopikekinian#pekanposbar#tiketgoldenbatikapron Saomi Mayhai -
Coffee Cookies Coffee Cookies
Minggu ke - 28 (GBA)Senin, 8 Agustus 2022Nggak ada cemilan di rumah rasanya bosen, bikin yg ada bahan di rumah aja ckp tanpa repot2 hrs beli. Bahan saya sesuaikan dengan seadanya di rumah.Source: @nurul_art#PejuangGoldenBatikApron#cookpadcommunity#cookpadcommunity_bandung#cocomba#cookpadcommunityBandung#Authorsbandunghebring#cookpadcommunity_id#cookpad_id#RayainBarengPawonKoRea Mommy IYELL
Rekomendasi Resep Lainnya
Komentar