Sambal Tomat

Assalamua'alaikum
Salam sejahtera untuk semua Sahabat Cookpad 💕
.
Saya dikasih oleh-oleh tomat, cabe rawit dan cabe merah seplastik hasil dari kebun.
Tak pikir lama, langsung saja diolah menjadi sambal buat stok beberapa minggu ke depan.
Awet disimpan selama 7-10 hari jika disuhu ruangan dan sebulan lebih jika disimpan di kulkas, karena ini masaknya sampai tanak betul.
.
Ohya, kalau disimpan disuhu ruangan, sebaiknya usia 5 hari, sambal mesti dipanasin lagi pakai api kecil. Dinginkan dulu, baru dimasukkan toples kembali.
Atau kalau malas manasinya, masukkan saja ke kulkas, awet berbulan-bulan. Saat mau dipakai tinggal didiamkan saja sampai suhu ruang.
Cara Membuat
- 1
Goreng tomat sampai matang kecoklatan.
Tiriskan. - 2
Goreng bawang sampai matang kecoklatan. Tiriskan.
- 3
Cabe juga di goreng sebentar saja asal cukup layu. Tiriskan.
- 4
Masukkan tomat, bawang, gula merah, garam dan kaldu bubuk ke dalam blender.
Proses sampai halus.
- 5
Lalu masukkan cabenya, dan giling agak kasar.
- 6
Tuang ke wajan, masukkan minyak kurang lebih ½ gelas belimbing.
Lalu masak sampai berubah menjadi gelap, sambil terus diaduk-aduk.
- 7
Takaran minyak boleh ditambahkan lagi, jika suka tampilan sambal yg berminyak.
Masak sampai tanak menggunakan api kecil.
Dinginkan dulu, baru disimpan dalam wadah tertutup.
Ditulis oleh
Resep Serupa
-
Sambal Bajak Sambal Bajak
Sambal ini adalah sambal andalan keluarga. Kebiasaan Ibu saya yang sekarang menular pada diri saya untuk sering menyajikan sambal untuk keluarga tercinta. Kenapa sambal bajak? Karena awet. Sambal ini tahan sampai 3 hari pada suhu ruang, dan bisa berminggu² jika di simpan dalam kulkas. Kalau harga cabe sedang murah, saya bisa bikin sampai 1 kilo cabe. Untuk menyimpannya saya taruh dalam wadah kecil² dalam kulkas atau freezer.Sambal yang saya buat rasanya enak, sedap, segar, pedas dan agak manis. Bagi yang kurang suka manis ya tinggal di kurangi saja takaran gulanya..Saya lebih banyak memakai cabe keriting karena rasa pedas yang dihasilkan tidak getap di lidah. Saya rasa, sambal ini cocok juga buat jualan #MenjemputRejeki Yulita Latip -
Sambal Tomat Sambal Tomat
Bismillah. Assalamu'alaikum selamat siang moms 💕Alhamdulillah mumpung weekend waktunya agak luang nih, saya kepikiran pingin masak sambal.Saya biasa masak sambal matang cukup banyak untuk stok seminggu ke depan. Jadi kalau misal kepepet pingin makan dan gak keburu waktunya untuk masak yang rame-rame, saya cukup goreng ayam ungkep atau telor ceplok, cocol pakai sambal, udah deh beres.Dan lagi, agar menghemat tenaga, jadilah masak sambalnya banyak sekalian.Karena sambal matang seperti ini tahan lama dan tidak mudah basi. Jika masih ada sisa, bisa dimasukkan ke dalam kulkas. Dan jika ingin dikonsumsi kembali bisa menggunakan cara kukus, panaskan dengan microwave atau didiamkan begitu saja di suhu ruang.Tips agar sambalnya tahan lama yaitu saat proses masak gunakan api cenderung kecil ke sedang, aduk-aduk sampai bumbunya benar-benar matang dan berubah warna menjadi agak gelap. Serta perlu diperhatikan juga penambahan minyak goreng disini. Jangan terlalu sedikit juga jangan terlalu banyak.Sambal tomat ini cocok sekali dimakan dengan ayam goreng ataupun ikan goreng. Kalau moms pilih yg mana? Andari Novi -
Sambal bawang tomat🍅 Sambal bawang tomat🍅
Bermula dari hobby ku yang doyan banget makan pedas..maka biar setiap makan selalu ada sambal pedas sesuai selera..maka aku selalu membuat sambal yang awet di suhu ruang selama 7 hari. Jika dikulkas bisa tahan 1 bulan. Risna Widowati -
Sambel Bangkok Sambel Bangkok
Bikin sekalian banyak dimasukkan wadah rapat dan disimpan di kulkas, jika mau dipakai cukup keluarkan disuhu ruang. Khuyin Muhanip -
Sambal Terasi Sambal Terasi
Sambal ini aku buat untuk menemani ayam goreng kalasan. Sambal ini sering aku buat lalu aku simpan di kulkas apabila pengin makan tinggal didiamkan disuhu ruang. Bunda Bagus -
Sambal tomat terasi Sambal tomat terasi
Akhirnya kesampaian juga bikin sambal, setelah sekian lamanya jarang makan yg pedes2. Kali ini bisa dipuas puasin makan sambal(no buat suami). Sambal ini hrs digoreng sampe betul betul matang agar awet. Setelah matang dinginkan, lalu masukkan dlm jar bersih,simpan di kulkas agar tahan lama. Susi -
Sambal Cumi Mercon Sambal Cumi Mercon
Ini sambal asli pedes bgt . Menu simple cuma makan sama nasi putih plus krupuk aja udh enak. Masaknya sampai matang dan berminyak kering seperti gambar.. agar sambal awet hingga beberapa hari walaupun tanpa pengawet. Agar lebih awet lagi bisa juga dimasukkan kulkas. Elfanita Oktaviandini -
Sambal terasi tomat Sambal terasi tomat
Resep sambel terasi yang enak dan awet untuk teman makan tahan sampai 3 hari jika mau lebih awet bisa di simpan di kulkas.😊😊😊 Arsyilla Irawan -
Sambal Tomat bawang putih Sambal Tomat bawang putih
Assalamualaikum.......Bagaimana kabar hari ini bunda2, semoga semua sehat selalu ya 🥰🥰🥰Kali ini saya mau berbagi Resep SAMBAL Tomat yang Simpel dan Cuma pakai dua bahan saja, sambal ini juga awet bisa sampai 4-5 hari bunda2, dan bisa untuk cocolan berbagai macam Gorengan 🥰🥰🥰🥰🥰Resep ini adalah Resep yang sering banget diminta oleh pak suami 😁🥰🥰🥰🥰 Yana Azam -
Sambal bawang Sambal bawang
Udah lama gak bebikinan sambal ini...hari ini disempatkan untuk buat sambal bawang ...buat stok 3hari di rumah...sambal ini bisa awet di suhu ruang sekitar 5hari kalau disuhu kulkas tentu lebih lama. Semua pakai perbandingan 1:1 di bahan😊 Yuyun Heriyantie -
Sambel Potong a.k.a iris² Sambel Potong a.k.a iris²
#MasakItuSaya#Resep_Mamaraffiyya#SambelPotong#KulaEtamCoCoK#KulaEtamCoCoK_olahancabe#CookpadCommunity_id#CookpadCommunity_Borneo#CookpadCommunity_KalTim#CookpadCommunity_Tenggarong#CookpadCommunity_KutaiKartanegara#BALONChallenge#CeCABEan#CoCoKFightingforBALON#Minggu12Fyi: usia simpan di suhu ruang bisa sampai 3minggu asal di masak benar² lama sampai minyak Tanak dan cabe lemes tapi tetap cerah warnanya, gunakan api kecil saja saat proses pemasakan yg sudah di tambahkan minyak.Jika gunakan minyak canola aman sekali di masukkan ke dalam kulkas, karena minyak tidak akan membeku berbeda jika menggunakan minyak goreng biasa atau minyak sawit akan membeku jika dimasukkan ke kulkas. Utk usia simpan bisa lebih lama hingga berbulan-bulan jika di dalam kulkas. Mamaraffiyya -
Sambal Terasi Sambal Terasi
Bismillaah,Saya terbiasa stock sambal terasi untuk 7 hari ke depan. Ada beberapa langkah untuk mengawetkan sambal, diantaranya adalah pakai minyak bersih dan disimpan di kulkas setelah 3 hari di suhu ruang. Kenapa sekaligus untuk 7 hari? Biar ngga rempong ajaaa yaah 🤣 temen sambal menyusul setiap hari, yang penting sambalnya udah ready 😍#Cocomba_UlinKaDapurCookpad#CookpadCommunity_Bandung ambarshaf
Rekomendasi Resep Lainnya
Komentar