Sambal Goreng Pete

Kristin Wahyuni
Kristin Wahyuni @cook_2008893

Memperlengkapi menu makanan kita. Pas hujan-hujan cocok nih makan sambal goreng pete sama keluarga.. lets try to cook it..

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

30 menit
4 porsi
  1. secukupnyaPetai
  2. secukupnyaTahu
  3. secukupnyaTempe
  4. 2 sendok makanKecap
  5. 4 siungBawang Merah
  6. 3 siungBawang Putih
  7. secukupnyaGula Pasir
  8. secukupnyaAir
  9. secukupnyaMerica (Lada) Bubuk
  10. secukupnyaGaram

Cara Membuat

30 menit
  1. 1

    Masak setengah matang untuk tahu, tempe dan pete.

    Kemudian tumis bawang putih dan bawang merah. Masukkan pete, tahu dan tempe tadi ke dalam penggorengan.

    Masukkan bumbu seperti garam, gula dan merica bubuk

  2. 2

    Tambahkan kecap manis/pedas manis. Pertama-tama masukkan kecapkan terlebih dahulu ke dalam mangkok. Tambahkan air sedikit.

  3. 3

    Masukkan kecap pedas manis menjadi satu dengan gorengan tempe, tahu dan pete. Tunggu hingga matang.

  4. 4

    Siap dihidangkan untuk 4 orang.

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Masak Hari Ini
Kristin Wahyuni
Kristin Wahyuni @cook_2008893
pada
cheer up..simple.. i think im smart at cooking :D
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa