Kichuri

Aisyah - Humairah @cook_5089272
Kangen sama housemate saya dulu. Dia dari Bangladesh. Hampir tiap hari masak nasi kuning seperti ini. Sering juga saya ikut makan.. 😁. Berbekal bumbu-bumbu ala kadarnya, saya mencoba untuk mengobati kangen.. 😅
Kichuri
Kangen sama housemate saya dulu. Dia dari Bangladesh. Hampir tiap hari masak nasi kuning seperti ini. Sering juga saya ikut makan.. 😁. Berbekal bumbu-bumbu ala kadarnya, saya mencoba untuk mengobati kangen.. 😅
Cooksnap
Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!
Resep Serupa
-
Khichuri Khichuri
Dalam buku "The Conch Bearer" karya Chitra Banerjee Divakaruni, tokoh utamanya, Anand, memasak "Khichuri" alias bubur sayur India untuk makan malam keluarganya menggunakan bahan-bahan sederhana seperti beras, lentil, kunyit, bubuk cabai, dan garam. Namun berkat Abhaydatta-Sang Penyembuh, Anand bisa menambahkan labu kuning dan buncis hijau atau kacang polong ke dalam Khichurinya.Sepertinya enak, karena mereka makan dengan lahapnya. Langsung lah googling resep, ada bahan yg gak punya, jadi akhirnya disesuaikan dengan yang dipunya saja.Aslinya Khichuri ini bubur vegetarian, dan tidak pakai bawang-bawangan. Nah versi saya ini, memakai ayam dan bawang-bawangan yang dihaluskan.Rasanya sesuai ekspektasi awal, uenaaaaakkkk 👍🏾👍🏾👍🏾🥰🥰 Rejeki 2021 -
Delicious kichury Delicious kichury
Aslinya makanan ini adalah dr Bangladesh, Cuma saya modifikasi biar enak jg dilidah nya org Indonesia, Ibu Ibu asli Bangladesh Malah nanya kok enak lezat ini Gmn caranya? Hmmmm ya pake doa aja deh bu...... ;)Bisa di bilang ini nasi lemas pakai daging. tambah lezat krn campuran dr beras dan lentil. Bukan bubur ya...Trs Ada sentuhan pakai ghee. Ini ghee nya saya campur 5menit Sblm di angkat dr api. Campur bawang goreng jg jd gak cm sbg taburan sajaYg paling penting pakai gula pasir itu benar benar tambah lezatJd rasa nya Asin manis pedas bumbu jg kuat..... Saya sll masak ini buat sarapan Pagi dan porsinya buat 40 org. Cocok lauk nya dengan telur dadar dicabe in.Silahkan coba ya 1/2 porsi atau 1/4 nya dl Salsabeel Sabeela -
Simple Kakiage Simple Kakiage
Gorengan ala2 Jepang. Cocok banget buat cemilan di musim panas maupun dingin. Apalagi dimakannya selagi panas. Cooksnap resepnya mbak @avitaunaiya#GenkPejuangDapur#GenkPeDa_Eksis#CookmemberPeDa3_Avita#CookpadCommunity_Depok Siswaty Elfin Bachtiar -
Chikhen katsu curry rice Chikhen katsu curry rice
Pengin banget bisa bikin menu satu ini alhamdulillah dapet resepnya dan alhamdulillah juga jadi dan anakku suka banget.. Edma Novia -
Curry Katsu Rice Curry Katsu Rice
Hari ini nyobain bikin ini soalnya kemaren ini pernah makan di resto tapi ga puas porsinya kedikitan😅😅Kalo bikin di rumah bisa lebih puas makannya😁 Ine Setiawati -
Japanese Curry (Kari) Japanese Curry (Kari)
Pertama kali nyoba kari ala Jepang karena penasaran menu ini sering nongol sebagai favorit di mangga. Rasanya yumm banget bikin ketagihan, tapi harganya itu loh.. 😅 Akhirnya browsing cara bikin kari ini dan nemu beberapa resep dari orang Jepang asli. Pas dibaca komposisinya baru tau kalau kari Jepang yg asli cenderung manis (yang dijual diresto biasanya cenderung asin) jadi terpaksa dimodifikasi dikit biar sesuai selera. Resepnya saya modifikasi dari resep Aya Tanaka di www.seriouseats.com. Hasilnya? Ditemani salmon goreng tepung anakku lahap banget makannya 😎 kerja keras terbayar sudah! 🙌 Lia -
Khachapuri Khachapuri
Khachapuri adalah roti keju yang berasal dari negara Georgia yang terletak di Eropa Timur.Dibentuk seperti perahu dan diisi campuran beberapa macam keju membuat roti ini unik sekaligus nikmat.Pertama kali lihat khachapuri di acara baking mbak Anna Olson 🤭. Nggak bisa lupa dengan nama, bentuk dan kekejuannya. Walaupun pengen tapi lama belum bikin-bikin juga karena saya bimbang dan ragu dengan kejunya. Waktu saya cek resep, kejunya bukan keju yang umum ada di Indonesia. Dan salah satunya adalah keju feta, keju dari susu kambing yang saya pernah beli dan karena nggak ada yang suka, lama jadi penghuni kulkas hingga akhirnya berjamur parah. 😅Selain keju, bahan-bahan lainnya sebenarnya sangat mudah di dapat, karena adonan dasar rotinya sama dengan roti pada umumnya.Hari ini saya nekat bebikin khachapuri, mumpung lagi punya stok keju beberapa macam, walaupun lokalan 😁🙏. Hasilnya... Sungguh enak dan gurih terutama yang ada topping telurnya.Kesimpulan sementara saya, untuk membuat khachapuri keju bisa dikombinasikan sesuai selera atau stok yang ada, namun ada baiknya menggunakan campuran keju dengan rasa kuat seperti edam / parmesan dan keju yang mudah meleleh, seperti mozzarella.Sumber resep saya kali ini banyak, diantaranya : allrecipes, simplyhomecooked, kingarthurbaking 🤭#Semangcook_potluck#semangcookhokya#cookpadcommunity_semarang#TetepKenyangTanpaNasi Indah Mei -
Omurice Kichi Kichi Style Omurice Kichi Kichi Style
Terinspirasi dari salah satu chef asal Jepang bernama Motokichi Yukimura. Dimana dia membuat omurice (gabungan antara omelette dan fried rice) dengan teknik yang sangat keren dan hasil yang fluffy. Saya buat versi amatirnya sehingga akan lebih mudah diikuti.Karena tema pot berbisik kali ini adalah telur, saya fokus di penjelasan pembuatan omelette nya ya. Untuk nasi gorengnya bebas mau resep apa saja.#CookpadCommunity_Bekasi#PejuangGoldenBatikApron#potberbisik_telurmasakini Puspitasari Anggradewi -
Dori katsu with curry rice Dori katsu with curry rice
Menu simpel tapi bikin pengen nambah terus hihi Cici -
Curry Katsu Curry Katsu
Lagi quarantine gegara corona tb tb pengen makan curry. Jadi cuz jadilah curry ala ala iniKresensia Fanny
-
Menchi katsu curry Menchi katsu curry
Lagi pingin banget makan kari seperti di C**o Ichibany*. Dulu jaman hamil anak kedua hampir 2 minggu sekali ke restorannya. Kebetulan bawa curry block dari Indonesia, alhamdulillah mengobati rasa kangen makan kari Jepang. Resep beef katsu adaptasi dari mba @monicalie97. mommyhaikal
Rekomendasi Resep Lainnya
https://cookpad.wasmer.app/id/resep/1846827
Komentar