Mantaou Kukus (roti manis khas Cina)

Enak banget dimakan hujan-hujan. Bisa juga digoreng terus dicocol sama susu kental manis
Mantaou Kukus (roti manis khas Cina)
Enak banget dimakan hujan-hujan. Bisa juga digoreng terus dicocol sama susu kental manis
Cara Membuat
- 1
Aktifkan ragi dengan cara mencampur gula, air hangat, dan ragi instan. Diamkan sampai berbuih
- 2
Campur semua bahan kering. Lalu masukkan ragi aktif
- 3
Aduk rata adonan sambil ditambahkan air dingin sedikit demi sedikit. Masukkan mentega. Uleni hingga kalis
- 4
Diamkan adonan (tutupi dengan serbet lembab) hingga mengembang 2x lipat. Kurang lebih 40 menit - 1 jam
- 5
Setelah adonan mengembang, kempiskan lalu ratakan dengan roller
- 6
Gulung adonan yang telah diratakan. Lalu potong-potong
- 7
Kukus selama 10 menit dengan api sedang
- 8
Mantaou siap disajikan. Atau bisa juga digoreng dan dicocol dengan susu kental manis
Resep Serupa
-
Mantao a.k.a roti kukus Mantao a.k.a roti kukus
Iseng" buat roti siapa tau berhasil hihihi. Hasilnya lembut ngga perlu di goreng udah ludes 😂😂😂 Desta Nopelia -
Melon Pan (Roti Manis Jepang) Melon Pan (Roti Manis Jepang)
Bismillaah, Minggu Ke-28 ( Sabtu, 12 Desember 2020).Semarak Clover pekan ini, bertemakan Japanese Street Food idenya mba Rachmita Virdani. Saya buat melon pan, pilihan dari ci kaka. Rotinya enak, garing diluar tapi dalamnya lembut 😍.#KreasiMadeInJapan#Semarak_KreasiMadeInJapan#CookpadCommunity_Bandung#CookingWithHeartEatingWithLove#TidakSekedarMemasak#CloverCookingLover#AuthorsBandungHebring#PejuangGoldenApron3 Desriayu -
Mantao ~ Steam Bun ~ Roti Kukus Mantao ~ Steam Bun ~ Roti Kukus
Dapat resep yg bisa dipercaya dari internet setelah beberapa kali gagal mencoba. Rasa yg pas dan lembut meski tanpa memakai berbagai macam pengawet. Salah satu makanan sehat favorit nih. Cocok banget buat sarapan dd. 😊Aslinya gula 45 gr untuk 480gr tepung. Saya bikin setengah resep tapi gula 45 gr. Susu bubuk tambah sendiri agar milky kayak yg dijual di supermarket. Karena saya gak pakai vanila. Resep asli juga gak pake. Kalo gak pake susu bubuk, berarti terigu untuk setengah resep jadi 240 gr. Fifi -
Roti Manis Roti Manis
Bikin cemilan untuk anak wedokku, yang suka banget dengan yang namanya roti. Aku bikin roti manis dengan macam² topping, biar anak egk bosen makannya.Kebetulan lagi ada susu uht di kulkas nganggur. Daripada egk ada yg nyruput, aku bikin aja roti dengan campuran susu cair.Dan hasilnya enak, lembut.. Dan pastinya anak suka.#PekanPosbar#OlahanSusu#PejuangGoldenBatikApron#BatikWeek18#Kopijos#Kopijos_RagamSusu#SelaluIstimewa#CookpadCommunity_Yogyakarta Sandra Risma -
Roti Mantou/ Mantao/Mantau Pandan (Bisa Dijadikan Frozen Food) Roti Mantou/ Mantao/Mantau Pandan (Bisa Dijadikan Frozen Food)
Ikutan meramaikan kegiatan "semarak", minggu ini. Saya memilih membuat roti mamtou/ mantao/ mantau, dengan cooksnap resep mbak @vitajaurina .(Penulisan mantou ada beberapa versi jadi saya tulis tiga tiganya). Walaupun mantou saya masih berantakan tapi rasa dan aromanya saya suka. Saya tidak pakai baking powder, susu dingin saya ganti dengan air dingin.Jadi penambahan air dingin harus benar-benar pas supaya adonannya tidak kelembekan. Punya saya adonan putih kelembekan jadi ambyar saat dikukus.Roti mantou dapat dijadikan salah satu frozen food jika malas sahur dengan nasi.Bagaimana cara membekukan dan menghangatkan roti mantao:Roti mantao yqng sudah matang, dibiarkan pada suhi ruang, kemudian masukan ke dalam plastik tebal khusus frozen food, atau thin wall. Masukan ke dalam kulkas, setelah beku, pindahlan ke dalam freezer untuk penyimpanan jangka panjang, kalau untuk penyimpanan kurang dari seminggu, di kulkas biasa tidak apa-apa.Kalau mau dimakan, roti mantou dikeluarkan dari freezer kemudian di thawing di dalam kulkas biasa, setelah tidak keras, keluarkan dari kulkas dan biarkan pada suhu ruang, kemudian kukus selama 5 menit.#SAFInstanXClover#SemarakSAFInstan#SAFRagiAhlinyaRoti#CloverCookingLovers#TidakSekedarMemasak#CookingWithHeartEatingWithLove#CookpadCommunity_Bekasi#PejuangGoldenBatikApron#RamadanCamp_Misi4 Erlina -
Roti Manis Pandan Kukus Roti Manis Pandan Kukus
#WeekendChallenge#PejuangGoldenApron2#MingguKe_24#CookpadCommunity_Dumai_RiauRoti kukus ini sy buat dengan bahan yg sangat sederhana,, td ny sy mw pkai tepung cakra semua yaa, ehh ternyata tepung ny gk sampai 250 gram jd sy mix dwngan tepung segitiga dan disini sy menggunakan minyak goreng, roti ini jg tdk menggunakan telur, tpi... Walaupun roti ini terbuat dngan bahan yg sangat sederhana rasa tetap ok yaa dan jg lembut,,..😊 untuk isian sesuai selera aj, sy pakai unti kelapa,.. Ummu Faqih -
Cinnamon Roll / Roti Kayu Manis / Roti manis Cinnamon Roll / Roti Kayu Manis / Roti manis
Roti ini lembut n creamy. Gak peret. Cara bikinnya jg gampang n menguleninya jg cepet. Recommended banget buat dicoba! apalagi bwt mama2 yg sibuk. Happy baking!#cinnamonrollrecipe#resepcinnamonroll#reseproti#rotikayumanis#rotimanis#adonandasarroti#roti sherly wiyanto -
Roti Manis Roti Manis
Untuk resep ini memang saya bikin agak tidak manis supaya bisa di isi macam2 isian manis ataupun asin, bisa juga jadi donat, pizza dan roti burgerpun bisa 😊 Ida Nauli -
Melonpan (Melon Bread), Roti Manis Jepang Melonpan (Melon Bread), Roti Manis Jepang
Gegara slu muncul klo buka youtube.. bgus" resepny 'just one cookbook' pingin nyoba jdinya..kayanya enak nih melonpan, roti manisnya jepang..pan itu bahasa jepangnya roti 😄 diatasnya ada lapisan biscuitnya.. rada sama kaya roti boy gitu ato conchas punyanya mexico, klo korea kaya soboro bread..emang betttuulll enaknya..😍lagsg abis.. si ayah bilang enak dr roti boy.. Roti ini kalo d tekan akan kembali kebentuk semula..pokokny ga kapok klo bikin ny..😍 Kharifa Eyana Khan -
Roti Manis Roti Manis
Ini juga resep andalan dan udah sering bikin, baik di oven, dikukus maupun digorengResep roti manis dari guru sekolah saat di SMK dengan sedikit saya modifikasi. Zahra -
Rekomendasi Resep Lainnya
Komentar