Getas Berselimut Salju

Ika Fitri Rahayu
Ika Fitri Rahayu @cook_7182816
Tarik Sidoarjo

Heehehe lucu yaa namanya,, saya namain ini krna dibalut gula .
Kalau disini ,,namanya Getas.
Kalau di daerah lain gemblong/kemplang.
Bikinnya simplee lho tapii uenaaak ..

Getas Berselimut Salju

17 orang berencana membuat resep ini

Heehehe lucu yaa namanya,, saya namain ini krna dibalut gula .
Kalau disini ,,namanya Getas.
Kalau di daerah lain gemblong/kemplang.
Bikinnya simplee lho tapii uenaaak ..

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

15 biji
  1. 200 grtepung ketan
  2. 150 grkelapa parut
  3. secukupnyagaram
  4. 100 grgula pasir
  5. air
  6. minyak goreng

Cara Membuat

  1. 1

    Campur tepung ketan dan kelapa parut serta sejumput garam

  2. 2

    Lalu masukkan air hingga adonan bisa dibentuk

  3. 3

    Kemudian bentuk sesuka hati yaa. Intinya adonan mudah dibentuk.

  4. 4

    Kemudian goreng dalam minyak dengan api kecil

  5. 5

    Untuk bahan balutan,larutkan gula pasir +air dikit. Tunggu hingga meletup2,habis airnya kemudian masukkan getasnya,aduk sebelum mengering gulanya.

  6. 6

    Sajikan hangatt.. Uenaaaak. Suamii syukaaaaa bingitt. 😁😁😋

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Ika Fitri Rahayu
Ika Fitri Rahayu @cook_7182816
pada
Tarik Sidoarjo

Komentar

Resep Serupa