Pizza Kornet Sosis Simple

Dini Octa
Dini Octa @diniocta

Adonan ini cukup untuk 1 kali masak di magiccom ukuran besar

Bagikan

Bahan-bahan

60 menit
8 porsi
  1. Bahan Adonan
  2. 180 grTepung segitiga biru
  3. 1 sdtFermipan
  4. 1 butirTelur
  5. 1/2 sdtGaram
  6. secukupnyaAir hangat
  7. 1 sdmMargarin
  8. 1/2 sdmminyak sayur
  9. Bahan Toping
  10. 1/2 buahbawang bombay
  11. 2 sachetkornet
  12. 3 sachetsaos tomat
  13. 2 sachetsaos cabai
  14. 3 pcssosis
  15. secukupnyakeju
  16. secukupnyaminyak

Cara Membuat

60 menit
  1. 1

    Masukkan bahan adonan. Beri air hangat sedikit2. Uleni adonan hingga kalis

  2. 2

    Setelah kalis tutup dengan kain basah hingga mengembang

  3. 3

    Selagi tunggu mengembang buat toppingnya.

  4. 4

    Tumis bawang bombay dengan minyak. Setelah harum masukkan kornet dan saos hingga rata.

  5. 5

    Siapkan teflon/magiccom. Baluri dengan margarin di permukaannya.

  6. 6

    Tata adonan di teflon/magiccom. Oleskan topping yg telah dimasak. Taburkan sosis yg diiris tipis. Parut keju di atasnya sesuai selera.

  7. 7

    Jika masak pakai magiccom tekan tombol cook seperti biasa masak nasi. Tunggu hingga tombol berubah jadi warm.

    Jika masak pakai teflon, masak dengan api besar sebentar. Setelah panas kecilkan api.

  8. 8

    Semua cara di atas untuk memastikan pizza sudah matang tes dengan tusuk gigi. Jika sudah tidak ada yg menempel berarti matang

  9. 9

    Pizza siap disajikan

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Masak Hari Ini
Dini Octa
Dini Octa @diniocta
pada
Just trying be good mom
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa