Kue Talam Labu Kuning

Dyswea
Dyswea @dwiyunita
Banyuwangi

Giliran bikin PMT untuk posyandu jadi bikin cemilannya untuk BB booster mencegah stunting

Kue Talam Labu Kuning

Giliran bikin PMT untuk posyandu jadi bikin cemilannya untuk BB booster mencegah stunting

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

45 pcs
  1. 600 grlabu kuning (sudah dikupas dan di kukus)
  2. 500 mlsantan
  3. 100 grtepung beras
  4. 200 grtepung tapioka (kanji)
  5. 300 grgula pasir
  6. 3/4 sdtgaram
  7. Lapisan putih :
  8. 50 grtepung tapioka
  9. 100 grtepung beras
  10. 400 mlsantan
  11. 1 sdtgaram
  12. 1/4 sdtvanili bubuk

Cara Membuat

  1. 1

    Kupas dan cuci bersih labu dan potong2 lalu kukus sekitar 20 menit, dan haluskan dgn chopper

  2. 2

    Campur semua tepung di wadah terpisah dengan santan lalu masukkan labu yg sudah dihaluskan, aduk hingga rata

  3. 3

    Di wadah lain campur adonan untuk lapisan putih hingga rata dan saring agar tidak ada tepung yg bergumpal

  4. 4

    Kemudian olesi cetakan dgn sedikit minyak lalu tuang 1 sdm adonan putih lalu kukus skitar 5 menit
    Stelah 5menit tuang adonan labu hingga penuh dan kukus selama 15-20 menit

  5. 5

    Lalu angkat dan biarkan dingin baru dikeluarkan dari cetakan dan siap dihidangkan. HAPPY COOKING

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Masak Hari Ini
Dyswea
Dyswea @dwiyunita
pada
Banyuwangi
Meja dapur adalah tempat kerja terindah karna bisa meluangkan smua kreasi kita dlm memasak untuk orang2 tercintah 😍IG : dwiyunita656 follow yaaa
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa