Dendeng Balado

5 orang berencana membuat resep ini
Ev.sielvy
Ev.sielvy @evsielvy
Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 500 grDaging
  2. 2 buahkentang ukuran sedang
  3. Bawang putih
  4. jahe
  5. Bumbu
  6. 8 siungbawang merah
  7. 2 sdmair asem jawa
  8. 1 sdtgaram
  9. penyedap/micin (opsional)

Cara Membuat

  1. 1

    Rebus/presto daging dengan bawang putih, garam dan jahe sampai empuk

  2. 2

    Potong tipis2, tapi jangan terlalu tipis.
    Bisa juga dipotongnya sebelum direbus. Sesuaikan aja

  3. 3

    Geprek daging agar daging empuk. Lalu goreng daging.
    Tingkat kering daginh bisa menyesuaikan selera. Kalau aku engga suka yg terlalu kering, jadi setengah kering udah langsung diangkat.

  4. 4

    Goreng kentang hingga matang, sisihkan

  5. 5

    Rebus cabe & bawang merah. Haluskan.
    Lalu tumis dengan sedikit minyak dan tambahkan air asem, gulgar, penyedap. Koreksi rasa.
    Kalau sudah pas masukan daging dan kentang

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan

Komentar

Ditulis oleh

Ev.sielvy
Ev.sielvy @evsielvy
pada
haii yg suka masak tapi maunya sat set,yuk temenan...
Lebih banyak

Resep Serupa