Terong balado

sheila shahab
sheila shahab @sheilashahab

Punya saja terlalu lembek tapi enak bgt

Terong balado

10 orang berencana membuat resep ini

Punya saja terlalu lembek tapi enak bgt

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 4terong ungu ukuran sedang
  2. 10cabe merah keriting
  3. 3cabe rawit merah
  4. 8bawang merah
  5. 2bawang putih
  6. 2tomat merah sedang
  7. 2 batangserai keprak
  8. secukupnyaGaram, penyedap rasa, gula

Cara Membuat

  1. 1

    Potong potong terong sesuai selera, lebih tipis boleh. Goreng sampe matang. sisihkan

  2. 2

    Ulek kasar semua bumbu kecuali sereh. Kalau mager diblender aja

  3. 3

    Panaskan minyak, masukkan serai, masukkan bumbu halus tumis sampe harum bgt dengan api sedang

  4. 4

    Kecilkan api, tambah garam, penyedap, gula

  5. 5

    Kalau udh matang, masukkan terong goreng. aduk bentar.

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
sheila shahab
sheila shahab @sheilashahab
pada
Ig: sheilashbMasak itu bikin good mood. selamat mencoba resep2 saya. semoga suka :)
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa