Telur Asin Homemade

dapureci
dapureci @dapureci
Kalimantan Barat

source : Fatmah Bahalwan NCC

Bagikan

Bahan-bahan

21hari
12porsi
  1. 12 butirtelur bebek
  2. 500 grgaram kasar
  3. 1,5 ltrair

Cara Membuat

21hari
  1. 1

    Aduk garam dan air hingga garam larut. Tuang kedalam toples.

  2. 2

    Masukkan telur bebek kedalamnya, hingga terendam semua. Tutup.

  3. 3

    Diamkan selama duapuluh satu hari. Angkat

  4. 4

    Kukus, atau rebus selama 30 menit. Angkat, dinginkan.

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Masak Hari Ini
dapureci
dapureci @dapureci
pada
Kalimantan Barat

Komentar

Resep Serupa