Ceker Mercon

Ayu Lestari
Ayu Lestari @cook_2619116
Bogor

Bagi si pecinta rasa pedas resep ini patut di coba :-D

Ceker Mercon

Bagi si pecinta rasa pedas resep ini patut di coba :-D

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 1/4Ceker ayam
  2. 20 buahcabai (selera)
  3. 2 buahcabai merah
  4. 3 lembardaun jeruk
  5. 3 buahbawang merah
  6. 3 buahbawang putih
  7. secukupnyaAir
  8. Daun salam
  9. Saus tiram
  10. Kecap manis
  11. Penyedap, Gula pasir dan Garam

Cara Membuat

  1. 1

    Cuci bersih dan rebus ceker hingga matang. kemudian tiriskan

  2. 2

    Haluskan smua bahan seperti cabai rawit, cabai merah, bawang merah dan bawang putih.

  3. 3

    Lalu tumis smua bahan yang sudah di haluskan dengan sedikit minyak hingga wangi.

  4. 4

    Kemudian masukan daun jeruk yg sudah di potong kecil dan daun salam

  5. 5

    Setelah itu masukan ceker tadi ke dalam tumisan. masukan saus tiram dan kecap manis.

  6. 6

    Lalu tambahkan sedikit air, dan masukan garam,gula, dan penyedap sesuai selera.

  7. 7

    Tutup dan tunggu hingga matang. hidang kan selagi hangat dan si ceker pun siap memanjakan lidah anda :-)

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Masak Hari Ini
Ayu Lestari
Ayu Lestari @cook_2619116
pada
Bogor
suka masak
Lebih banyak

Komentar

bunda azka
bunda azka @revi1606
Ceker mercon udh di recook, , , , makasih ya resepnya mba ayu , , ,

Resep Serupa