Daging cincang campur

Putri Pratiwi
Putri Pratiwi @cook_2654795
Padang

Daging cincang nya bingung mau di apain. Ya udah di oseng2 sama bahan sayuran yg lain 😄

Daging cincang campur

3 orang berencana membuat resep ini

Daging cincang nya bingung mau di apain. Ya udah di oseng2 sama bahan sayuran yg lain 😄

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 3 onsDaging cincang
  2. 1/2 buahPaprika
  3. 10 buahBuncis
  4. Minyak goreng
  5. secukupnyaBawang bombay
  6. secukupnyaBawang daun
  7. Garam diatur
  8. Lada bubuk atau merica

Cara Membuat

  1. 1

    Panaskan minyak goreng. Dimasukkan b.bombay. tumis sampai wangi. Dimasukkan daging. Aduk sampai daging berubah warna

  2. 2

    Dimasukkan paprika bunci lada dan semua bahan. Atur rasa dan aduk sampai masak.

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Putri Pratiwi
Putri Pratiwi @cook_2654795
pada
Padang
Wifeaiqa and fatih Mom's
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa