Creamy Mac & Cheese (no bake)🇮🇹 #pasta

Dari dulu suka banget Mac & Cheese, dan selalu beli itu di pizza hut. Saking sukanya, sampe kepo experimen buat sendiri dan I personally think my own Mac & Cheese is waaaayyyy tastier than the other😊
Yuk follow the recipe below! Its simple & quick to make😚
Cara Membuat
- 1
Rebus macaroni/fusili selama 8-10 menit atau hingga aldente, kemudian angkat dan tiriskan airnya.
- 2
Pada teflon dengan ukuran api sedang, lelehkan unsalted butter, lalu tumis bawang bombay dan bawang putih yang telah diiris bersamaan dg irisan sosis selama 1-2 menit. Kemudian ubah ukuran apinya menjadi paling kecil.
- 3
Pada mangkuk terpisah, campurkan susu ultra sebanyak 100ml dengan tepung terigu. Aduk menggunakan whisk sampai rata.
- 4
Kemudian campurkan adonan susu & tepung terigu tersebut kedalam tumisan bawang sosis (masih dalam api yang kecil). Aduk menggunakan whisk.
- 5
Tambahkan 300-400ml susu ultra ke dalam tumisan & campuran tepung terigu. Aduk hingga rata. (BACA NOTE DI PALING BAWAH)
- 6
Masukan quickmelted cheese, boleh di potong dadu agar lebih mudah meleleh dan diaduk dengan whisk sampai creamy.
- 7
Tambahkan cheddar cheese yang sudah di parut, aduk dengan whisk untuk membuatnya semakin creamy & cheesy.
- 8
Tambahkan garam, gula, dan black pepper secukupnya sesuai selera. Aduk hingga rata.
- 9
Matikan apinya, kemudian masukan macaroni yang sudah matang direbus kedalam adonan cream cheesenya, aduk dan sajikan!
- 10
Mac & cheese selesai! Silahkan tambahkan parutan keju diatasnya sesuai selera. Best served while hot with additional sauce. ps: fotonya pas lg pake fusili mix fettuccine 😗
- 11
NOTE: Banyak yg nanyain takaran susu😄 untuk bunsis yg baru belajar masak, semua resep masakan pada akhirnya di sesuaikan selera masing2. Kalau bunsis suka cair, susunya bisa banyak sampe 500ml+++. Tp kalo suka yg kental, 300-400ml aja udah cukup. Itu ga akan berpengaruh ke rasa. Hanya nyesuain selera tekstur :)
Pencarian Teratas di
Ditulis oleh
Resep Serupa
-
The Ultimate Cheesy Baked Mac And Cheese Pasta! The Ultimate Cheesy Baked Mac And Cheese Pasta!
The main idea of this dish was to create a delicious yet simple meal. This mac and cheese recipe only needs 7 ingredients that you can easily find in your kitchen.Traditional mac & cheese has some protein in it. A bit from the cheese, a bit from the pasta, and a bit more from the milk you add to make it really creamy. Adding pasta to your daily diet is a healthy way of building muscle mass as it is rich in carbohydrates and protein. Adding light sauces, lean meats, and low-fat cheeses to your dish is also recommended. Jasmine Setiady -
Green goddes Mac & cheese| makaroni keju pasta hijau Green goddes Mac & cheese| makaroni keju pasta hijau
Oh ya guys untuk tepung maizena saya larutkan dlm air dl br tuang tdk sesuai resep.. Mellyy.Ng -
Macaroni and cheese (pasta macaroni keju) Macaroni and cheese (pasta macaroni keju)
Pertama kali coba buat ini. Karna emang anak bujang doyan banget sma macaroni. Ternyata buat nya gampang banget. Dan rasanya juara. Emaknya hampir khilaf mau absin sendiri. 😅😅😅 Cha Riksaa -
Farfale pasta keju panggang (baked mac and cheese) Farfale pasta keju panggang (baked mac and cheese)
Punya macem2 bentuk pasta, dan anak2 keliatannya udah mulai bosen makan pasta kalo cuma dibikin sup. Kali ini bikin mac and cheese tapi ga pake makaroni, pake farfale, pasta yang bentuknya kupu2 ato pita. Bisa diganti pasta bentuk lain kalo suka (sesuai selera aja ya....). Untuk isian bisa diganti nuget ayam, diberi tambahan wortel atau apa aja sesuai selera. Maafkan ga sempet cekrek2 yang cantik, anak dan bapak udah kelaparan, jadi emaknya masak buru2.... Selamat mencoba, semoga suka ya.... irma -
Creamy Mac & Cheese (no bake) Creamy Mac & Cheese (no bake)
Anakku yg bikin,yg foto dan nulis resep ini..😊#CookpadIndonesia#CookpadCommunity_Kalsel#CookpadCommunityBanjarmasin#CookpadCommunity_Borneo#RecookOfTheWeek Minie Nora(MNKitchen) -
Creamy Mac 'n Cheese Creamy Mac 'n Cheese
Simpel, anti ribet dan yummy.. sikecil selalu suka.Cooksnap resepnya mba @shafadiandra, resep aslinya pakai sosis saya ganti dengan kornet.#CookpadCommunity_Depok Reni Nuraini -
Mac and cheese Mac and cheese
Recook: @ Shafa DiandraThanks resepnya, ijin repost ya mbakSayBismillah..Mencoba hadir di buku " Bakoelan dari Roemah " dengan Mac and Cheese pakai resepnya mbk Diandra. Resepnya simpel dan hasilnya, hemmmm....uenaaak banget...🤤🤤🤤#JemputRejeki#SiapRamadan#MacandCheese#cookpadcommunity_blitar#cookpad_id#Cookpadindonesia Shanty Yuniar -
Creamy Baked Mac and Cheese Creamy Baked Mac and Cheese
I start to cook because my daughter loves mac and cheese Citra Diniyatie -
Mac & Cheese (no bake) Mac & Cheese (no bake)
Isi keluangan waktumu dengan memasak salah satunya hehee simple dan ga ribet. Inda’s Kitchen -
Creammy Mac n Cheese Creammy Mac n Cheese
Tantangan BALON minggu ini adalah aneka pasta... Dan aku memilih untuk memasak makaroni untuk dijadikan creammy Mac n cheese...Jujur suka banget makan ini di Pizza hut... kemudian lihat resepnya mbak @shafadiandra ... langsung cuzz... di eksekusi..Dan hasilnya.... dah pasti ngeju banget...Just info... Masakan ini selain pake makaroni... juga bisa dibikin dari pasta yang lain ya... fusili, ferucinni,Penne... semuanya bisa..Selamat mencoba#ComboAnjangsana_PastaVanDepok#CookpadCommunity_Bogor#BALONChallenge#AnekaPasta#Week11 Dewi Febriani -
Creamy Salmon Pasta Creamy Salmon Pasta
Perpaduan yang sangat pas. Buat yang bosen dengan beef, ini cocok sebagai penggantinya. Pasta yang creamy dan lebih silky ditambah daging salmon yang super enak. Sauce yang tercampur will be coating the pasta. Super yummy... I love it when the recipe can be published to you. Ella Khalila -
Creamy Mac & Cheese (no bake) Creamy Mac & Cheese (no bake)
Salam sehat dan gurih sahabat Cookpad 🙏😍Hidangan ini adalah salah satu favorit keluarga ❤️😍Semua sukaaa ... Serumah suka banget dengan segala jenis Kreasi Menu Berkeju...🧀Memang gurih dan enak siih 😋😍Ngintip resep kak @shafadiandra .. Kita bikin kudapan ala resto yuuk ... "Macaroni n Cheese".. dengan bahan utama makaroni, susu cair, MEG Cheese Slice Melt, dan MEG Cheese Cheddar yg membuat kudapan ini makin creamy dan ngeju bangett 👍😍Markimas yuk , sista 👩🍳🫕#BisaJadiApaAja#KejuKualitasJepang#ResepKeju#CookpadCommunity_Surabaya#GenerasiAprontis#Pekan28GATA#CreamyMacnCheese#byYulieGunawanSource:https://cookpad.wasmer.app/id/r/3294370 🌷Yulie Yuda Gunawan🌷
Komentar (53)