Bubur Kacang Hijau Kental

Tingkat kekentalan dan manisnya sesuai selera ya. Jika ingin lebih kental kurangi airnya 😊 Agar bubur kacang hijau mengental secara alami tanpa tepung tapioka, aduk terus hingga buburnya hancur dan hampir menjadi tepung dan kental. Memang lama sekali sampai benar benar kental.
Cara Membuat
- 1
Cuci kacang hijau. Bisa direndam didalam air dulu semalaman sebelum dimasak.
- 2
Rebus air sampai mendidih dan masukkan kacang hijau rebus hingga benar benar empuk sambil diaduk.
- 3
Masukkan daun pandan. Jika sudah cukup kental masukkan gula merah, gula pasir, garam, jahe, kayu manis dan santan. Ini sudah hampir hancur kacang hijaunya.
- 4
Aduk terus hingga kekentalan yg diinginkan. Jika air hampir menyusut tapi masih blm empuk / hancur, tambahkan lagi air panasnya. Sambil diaduk aduk terus. Tes rasa. Matikan kompor. Siap disajikan 😊
Resep Serupa
-
Bubur Kacang Hijau Kental Bubur Kacang Hijau Kental
Assalamu'alaikum..."Ramadan Mubarak"Posbar #RamadanPilihMasak minggu ini,temanya membuat resep sahur atau buka puasamu menjadi sesuatu yang luar biasa.Bingung mau buat apa,terus lihat² persediaan ada kacang hijau,santan dan daun pandan.Lihat dipencarian resep nemu resepnya @ummumarwa "Bubur Kacang Hijau Kental"Waahhh langsung eksekusi dongg..🤭Buat buka puasa.Dan jujur saya baru pertama kali bikin sendiri bubur semacam ini.Dari yang biasanya dibikin semacam kolak aja,kali ini bikin dari #BiasaJadiLuarBiasa.Karena teksturnya lebih kental,manis dan gurih terus ada aroma jahe²nya serta buatnya gampang...👍🏻Saya buat ½ resep dari resep beliau..Resep lengkap :https://cookpad.wasmer.app/id/r/17003134#GenerasiAprontis#CookpadCommunity_Malang Dapoer Bunda Delizha -
Bubur Kacang Hijau Kental Bubur Kacang Hijau Kental
Bismillah...Hari Sabtu, waktunya setor semarak clover nih, temannya kali ini adalah kacang hijau. Kali ini saya bikin bubur kacang hijau kental. Bubur ini kesukaan semua anggota keluarga. Bubur kacang hijau paling nikmat disantap kala hangat. Hmmm... Nikmat 😋👌#Cangjo#semarak_Cangjo#cookpadcommunity_Karawang#tidaksekedarmemasak#cookingwithhearteatingwithlove#clover#clovercookinglover#berburucelemekemas#resolusi2019#resep3r Nining Sari_3R -
Bubur Kacang Hijau Bubur Kacang Hijau
Bubur kacang Hijau ala abang² kaki lima. Buburnya kental, creamy, manis dan kuah Santannya Gurih.. ❤#GlobalCookpadGames2024#TeamProtein#Kombes_TeamProtein#Cookpadcommunity_Bekasi Nyonya Farhan -
Bubur Kacang Hijau Bubur Kacang Hijau
Pingin makan bubur kacang hijau, tapi kalau beli mesti buburnya dikasih tepung..jadi nggak murni kacang hijau.. ya udah bikin sendiri aja tanti.muji -
Bubur Kacang Hijau Enak Bubur Kacang Hijau Enak
Yuuuk bikin bubur Kacang Hijau yg sederhana dan sehat. Rasanya enak, manisnya cukup dengan rasa gurih dari Santan. Masaknya tidak lama, hemat gas.#bubur_kacang_hijau_enak#Cookpadcommunity_Jakarta Isnawati -
Bubur Kacang Hijau Kuah Kental Bubur Kacang Hijau Kuah Kental
Minggu ini Combo beranjangasana lagi ke komunitas Malang #ComboAnjangsana_Malang saya coba masak kacang hijau kuah kental dari resepnya mba Dwi Yenni Anggraeni , kebetulan blm pernah posting bubur kacang hijau juga 🙂#cookpadcommunity_Bogor#cooksnap#dapurtunik#week_32#pejuanggoldenbatikapron tunik 🍀 -
"Bubur Kacang Hijau" "Bubur Kacang Hijau"
Snak sehat yang kusuka, bubur kacang hijau, sering kami buat untuk mwnambah variasi cemilan. Dulu mesti kubuat tiap hari Jum'at, awal waktu senggang, jika suami pulang kerja, sudah tersedia bubur kacang hijau. Hmmm#PekanPosbarKacang#CookpadCommunity_Kalsel#GA_TheNextLevel Dian Artiningsih -
Bubur Kacang Hijau 5-30-7 Bubur Kacang Hijau 5-30-7
Ehmm... ini ceritanya paksu lagi kangen bubur kacang hijau saat puasa Ramadan kemarin....dan meski saya masih tidak pakai gula, kacang hijau masih bukan tergolong makanan ketofy yaaaa 😁 karena kandungan karbohidratnya cukup tinggi....Dan metode 5-30-7 ini memang cukup ampuh untuk menghemat gas, hasilnya disaya cukup empuk masih ada berbentuk bulir kacang dan tidak benar benar hancur ya...tapi kalau ingin sukanya agak lebih hancur, mungkin bisa diperpanjang waktu masaknya jadi 5-30-15.so, happy cooking 😊#BerburuCelemekEmas#Resolusi2019 safarazkitchen 🍃🍊🍒 -
Bubur kacang hijau Bubur kacang hijau
Bubur kacang hijau kental cocok untuk asi booster Nursania Iskandar -
Bubur Kacang Hijau Bubur Kacang Hijau
💖🍵🌸#JemputRejeki di bulan Ramadan bisa banget dengan memproduksi si bubur kacang hijau. Dengan menggunakan 250gram kacang hijau, sudah dapat banyak banget nih buburnya. Harga kacang hijau 250gram Rp. 5.000 untuk harga kelapa 8.000 sudah termasuk ongkos parut dengan mesin. Jadi enteng pekerjaan bunda. Apalagi saya buat bubur kacang hijau dengan menggunakan panci presto, makin singkat aja proses memasaknya. Di bubur ini saya beri tepung tapioka sedikit, jadi ada sensasi kenyal-kenyal nikmat saat dimakan.Hayuk berbubur ria 😊😊😊😊#AnekaBuburManis#SiapRamadan#berburucelemekemas#resolusi2019 CISCA AE -
Bubur kacang hijau mix jagung Bubur kacang hijau mix jagung
Bosen sama bubur kacang hijau yang biasa coba yang beda dengan tambahan jagung dan kental dari tepung maizena. Yuk mariiii😊 Jenny Tigan -
Bubur Kacang Hijau Kental Bubur Kacang Hijau Kental
Lagi pingin makan bubur kacang hijau ala abang-abang gerobak. Pas badan lagi kurang fit dan butuh booster, enaknya makan yang hangat-hangat bergizi.Teksturnya kental dan berkuah santan.Untuk gulanya bisa dicampur gula merah, kemanisannya sesuaikan selera.Takaran di sini sudah cukup buat yang tidak terlalu suka manis.Yuk cobain 🥰Sumber: Ardiyanti Ulyana (youtube)#GenerasiAprontis#CookpadCommunity_Jakarta Ummu Marwa
Rekomendasi Resep Lainnya
Komentar (4)