Oseng pepaya

Ade Cindy Junadha
Ade Cindy Junadha @cook_9322579

Ada pepaya setengah muda nggelantung di pohon pekarangan belakang rumah.. jadi pengen oseng-oseng bund..

Oseng pepaya

Ada pepaya setengah muda nggelantung di pohon pekarangan belakang rumah.. jadi pengen oseng-oseng bund..

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 1/2 buahpepaya setengah muda
  2. 4 siungbawang putih
  3. 6 siungbawang merah
  4. 5cabe rawit potong-potong
  5. 1cabe merah besar potong-potong sesuai selera
  6. 1 SDMsaos raja rasa
  7. 2 SDMkecap asin
  8. Garam
  9. Gula

Cara Membuat

  1. 1

    Serut pepaya memanjang, kemudian beri garam dan di remas-remas beberapa saat. Jika sudah cuci bersih pepaya dan tiriskan.

  2. 2

    Haluskan bawang merah dan bawang putih kemudian tumis.

  3. 3

    Masukkan serutan pepaya, cabe merah dan cabe rawit, tambahkan kecap asin dan saos raja rasa, garam dan gula

  4. 4

    Koreksi rasa dan siap disajikan

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Masak Hari Ini
Ade Cindy Junadha
Ade Cindy Junadha @cook_9322579
pada

Komentar

Resep Serupa