Tahu bulat enak dan mudah

Dewi indah
Dewi indah @Azizah_cook_11701329

Resep tahu bulat enak,gurih n anak suka

Tahu bulat enak dan mudah

29 orang berencana membuat resep ini

Resep tahu bulat enak,gurih n anak suka

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 10 bijiTahu
  2. 3 sendokTepung
  3. 1 butirtelur
  4. 6 siungbawang putih
  5. secukupnyaGaram
  6. 2 bksMasako
  7. 1/2 sendoksoda kue
  8. irisDaun bawang
  9. Minyak goreng untuk menggoreng

Cara Membuat

  1. 1

    Hancurkan tahu,kemudian peras menggunakan kain lalu sisihkan

  2. 2

    Haluskan bawang putih,lalu campur dengan tahu,masukkan semua bahan diatas,Daun bawang,garam,telur,masakon soda kue aduk hingga rata

  3. 3

    Bentuk adonan bulat-bulat dan diamkan selama 2jam

  4. 4

    Kemudian goreng dgn api kecil biar masak sampe kedalam yach,,,tunggu sampe kuning keemasan

  5. 5

    Hidangkan saat panas-panas,,,enak banget pokoknya

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Dewi indah
Dewi indah @Azizah_cook_11701329
pada

Komentar

Resep Serupa