Tumis Jamur Kancing Pedas Mantap

Detriana
Detriana @cook_12162731
Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 0.25 kgjamur kancing
  2. 8 butirbakso sapi
  3. secukupnyaKembang kol
  4. 5 bijicebai rawit
  5. 5 bijicabai hijau
  6. 4 siungbawang merah
  7. 2 siungbawang putih
  8. secukupnyaLengkuas
  9. secukupnyaGaram, gula merah, kecap
  10. secukupnyaKapri

Cara Membuat

  1. 1

    Iris jamur kancing dan bakso menjadi 4 bagian

  2. 2

    Iris kembang kol seukuran bakso

  3. 3

    Iris bawang merah, bawang putih, cabai dan lengkuas

  4. 4

    Goreng pawang merah dan bawang putih sampai harum, kemudian masukan cabai merah, cabai hijau, lengkuas, garam, dan gula merah

  5. 5

    Masukan sayuran + bakso, tambahkan kecap manis, koreksi rasa. Masak hingga matang

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Masak Hari Ini
Detriana
Detriana @cook_12162731
pada
Ibu Rumah Tangga (baru) yang coba menyenangkan Suami dengan makanan 😁
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa