Udang Masak Mentega #SeafoodFestival

Ira.Liem
Ira.Liem @liera0806
Tulungagung

Masih di momen Seafood Festival ya moms, kali ini ak bikin udang masak mentega request anak lanang 😘

Udang Masak Mentega #SeafoodFestival

3 orang berencana membuat resep ini

Masih di momen Seafood Festival ya moms, kali ini ak bikin udang masak mentega request anak lanang 😘

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 1/2 kgUdang laut kupas kulit kerat punggungnya bersihkan
  2. 3 sdmmargarine
  3. 4 siungbawang putih geprek
  4. 1 bhbawang bombay kecil potong2
  5. 2 sdmsaus inggris
  6. 1 sdmsaus tiram
  7. 1/2 sdmkecap manis
  8. 1 bhDaun bawang, potong2
  9. Secukupnyagaram gula merica

Cara Membuat

  1. 1

    Bersihkan udang, buang kepala dan ekor, beri perasan jeruk nipis dan garam. Diamkan sebentar.

  2. 2

    Goreng sebentar sampai setengah matang, angkat tiriskan.

  3. 3

    Tumis margarine, bawang bombay dan bawang putih sampai harum

  4. 4

    Masukkan udang, saus tiram, saus inggris, kecap manis, garam gula merica.

  5. 5

    Trakir masukkan daun bawang, sampai layu, tes rasa. Angkat sajikan.

  6. 6

    NB : udang sesuai selera ya moms, boleh dikupas/gak kulitnya.

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Ira.Liem
Ira.Liem @liera0806
pada
Tulungagung
suka ngoprek di dapur klo lg senggang. anak makin gede, doyan makan, n suka liatin mommy nya masak. saking seringnya ditodong kue sampe2 sy belajar baking jg pelan2 😂😂 yahh walopun masi amatiran klo baking tp anak sy udh seneng bgt ❤❤❤
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa