Kembung suwir tumis kecap

Shinta Damayanti
Shinta Damayanti @cook_5521673

Dicatet dl resepnya disini biar ga lupa, krn hasil mengarang bebas dan rasanya endessss jg.. hihi..

Kembung suwir tumis kecap

21 orang berencana membuat resep ini

Dicatet dl resepnya disini biar ga lupa, krn hasil mengarang bebas dan rasanya endessss jg.. hihi..

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 1 ekorikan kembung
  2. 1 siungbawang putih cincang halus
  3. 1/2 buahbawang bombay ukuran kecil iris2
  4. 1/2 buahjeruk nipis
  5. 1 sdmkecap manis
  6. 1/2 sdtkecap ikan
  7. Gula
  8. Garam
  9. Kaldu jamur
  10. Mentega utk menumis
  11. Minyak utk menggoreng
  12. Air

Cara Membuat

  1. 1

    Lumuri ikan kembung dgn jeruk nipis dan garam, diamkan 10 menit kemudian digoreng sampai kecoklatan lalu disuwir

  2. 2

    Tumis bawang putih dan bombay sampai agak coklat, masukkan air, kecap manis, kecap ikan, garam, kaldu jamur, dan gula sedikit saja.

  3. 3

    Masak sampai mendidih, cicip rasa, kemudian masukkan ikan yg sudah disuwir.

  4. 4

    Aduk sebentar, angkat. Ambil jeruk nipis sisa lumuran ikan td, teteskan 4-5 tetes supaya tumisan lbh seger.

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Shinta Damayanti
Shinta Damayanti @cook_5521673
pada
A mother of one
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa