CIPE (mendoan khas sunda)

Adinda Permatasari
Adinda Permatasari @cook_8383849
Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 1 buahtempe
  2. 1/4 kgterigu (boleh terigu apa saja)
  3. 2 sdtgaram
  4. 1/2 sdtmerica bubuk
  5. 1 sdtpenyedap
  6. secukupnyaDaun bawang
  7. secukupnyaAir

Cara Membuat

  1. 1

    Iris tipis tempe

  2. 2

    Iris daun bawang

  3. 3

    Masukkan terigu, garam, penyedap, merica, dan daun bawang yang telah diiris ke dalam wadah. Tambahkan air hingga adonan agak encer (jangan terlalu kental dan jangan terlalu encer) aduk hingga adonan tercampur

  4. 4

    Panaskan minyak dalam wajan untuk menggoreng

  5. 5

    Masukkan tempe satu per satu ke dalam adonan

  6. 6

    Setelah minyak panas, masukkan adonan tempe ke dalam wajan

  7. 7

    Goreng hingga warna berubah menjadi ke emasan (dengan api sedang)

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Masak Hari Ini
Adinda Permatasari
Adinda Permatasari @cook_8383849
pada
aku orang yang gak bisa masak sama sekali, tapi karena aku perempuan mau tidak mau aku harus belajar. lumayan, untuk masa depan #uhuk!
Lebih banyak

Komentar (2)

rinaks
rinaks @rinaks
Mungkin terlalu encer dan terlalu kering gorengnya. Biasanya cipe kan lembek dan agak setengah mateng gitu

Resep Serupa