Kepiting saos kocok telur

fadilla delima sandi
fadilla delima sandi @dr_D5
Jombang

Wah ini cara masak nya bisa singkat kok tidak lebih 30 menit sudah beres. Ini kemarin masak dengan waktu mepet. Karena suami berubah haluan permintaan buka puasanya. Jadilah kepiting yang endess.

Kepiting saos kocok telur

5 orang berencana membuat resep ini

Wah ini cara masak nya bisa singkat kok tidak lebih 30 menit sudah beres. Ini kemarin masak dengan waktu mepet. Karena suami berubah haluan permintaan buka puasanya. Jadilah kepiting yang endess.

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

30 menit
3 porsi
  1. 3 buahkepiting
  2. 1 buahsereh
  3. 3 lembardaun jeruk purut
  4. 1/2 buahbawang bombay
  5. 1 buahtelur ayam
  6. secukupnyasaos tomat
  7. Bumbu yang dihaluskan :
  8. 7 siungbawang merah
  9. 4 siungbawang putih
  10. 4 buahcabe merah besar
  11. 7cabe rawit (sesuai selera)
  12. 2 cmkunyit
  13. 2 cmjahe
  14. secukupnyaketumbar
  15. secukupnyamerica
  16. 2 siungkemiri
  17. 1 buahtomat ukuran sedang
  18. 350 mlair

Cara Membuat

30 menit
  1. 1

    Rebus kepiting di air mendidih hanya 3 menit saja hingga berubah warna merah. Lalu untuk memudahkan makannya saya pukul2 pakai palu hehehe

  2. 2

    Panaskan margarin secukupnya. Lalu tumis bumbu yang sudah dihaluskan. Masukkan sereh yang sudah digeprek,bombay yang dicincang,daun jeruk purut. Tumis hingga harum

  3. 3

    Masukkan saos tomat secukupnya. Lalu masukkan kepiting. Setelah itu masukkan telur ayam yang sudah dikocok. Aduk hingga tercampur merata.

  4. 4

    Tunggu hingga airnya sedikit berkurang. Kalau saya suka ada kuah yang agak banyak hehehe. Saya tambahkan tempe juga sih...karena eman kuahnya enak.

  5. 5

    Tes rasa lalu bisa disajikan.

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
fadilla delima sandi
pada
Jombang
Ternyata dapur bisa bikin pusing. Harus selalu kreatif untuk menu setiap hari
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa