Tempura udang

Tyas Utami
Tyas Utami @cook_2757448
Kebumen

Lg program naikin bb. Udang 1/4 dimakan dalam 3 kali. Kolesterol lgsg meningkat tajam 😂

Tempura udang

3 orang berencana membuat resep ini

Lg program naikin bb. Udang 1/4 dimakan dalam 3 kali. Kolesterol lgsg meningkat tajam 😂

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 1/4 kgudang
  2. Tepung terigu
  3. Tepung panir
  4. 1/2 sdtlada hitam
  5. 1/2 sdtgaram
  6. 1 siungbawang putih, cincang

Cara Membuat

  1. 1

    Marinasi udang dgn lada, garam, dan bawang cincang selama 15 menit

  2. 2

    Basahi tepung terigu dengan air

  3. 3

    Celup udang ke dalam tepung terigu yg telah diairi

  4. 4

    Lalu gulingkan ke tepung panir

  5. 5

    Goreng dalam minyak panas, cukup 3 menit

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Tyas Utami
Tyas Utami @cook_2757448
pada
Kebumen
22 yo|teacher | Yang recook boleh dong kirim fotonya ヽ(^。^)丿
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa