Ikan kembung goreng sederhana

Nuur Hidayah @nurhid_bundananas
Cara Membuat
- 1
Bersihkan ikan, keluarkan isinya dan cuci bersih
- 2
Haluskan bumbu
- 3
Marinasi ikan dengan bumbu, diamkan beberapa saat agar bumbu meresap.
- 4
Goreng ikan sampai kering, jangan dibolak balik agar tidak hancur.
Resep Serupa
-
Ikan kembung goreng sederhana Ikan kembung goreng sederhana
Bismillah, sudah lama ngak masak ikan, kebetulan ada ikan kembung di kulkas. Masaknya tidak mau ribet cukup di goreng dengan bumbu seadanya. Hasilnya ikan kembung goreng yang kering dan renyah serta gurih... Kuliner Aku -
Ikan kembung goreng sederhana Ikan kembung goreng sederhana
Anak dan suami suka makan ikan, tinggal bumbui masuk kulkas, mau makan tinggal gorengadehardianti
-
Ikan kembung goreng sederhana Ikan kembung goreng sederhana
Makan dengan lauk seadanya lebih nikmat dengan masakan bunda dirumah Yanti Susanti -
-
-
Ikan kembung goreng simple Ikan kembung goreng simple
Suami suka banget makan ikan dari kecil. Saya mulai sering makan ikan pas kenal sama doi, biasanya mah jarang makan soale papa saya kurang suka bau ikan (jadi mama saya ga pernah masak ikan). Makanya pas menikah sama doi rada bingung juga karena doi suka banget ikan. Awal masak ikan, saya suruh doi yang gorengin keke takut blm matang atau gosong. Sekarang sih goreng udah bisa tapi untuk marinasi sampai skrg msh pakai bumbu jadi krn belum PD karena takut amis lah, takut rasanya ga enaklah dsb. Tapi berhubung sekarang sudah hampir 3 tahun 100 % jadi ibu rumah tangga sooo hari ini memberanikan diri membuat gorengan ikan pakai bumbu racikan sendiri 👏... proud of myself 😂.Rasanya sih msh blm bisa menandingi bumbu jadi yang biasa dipakai tapi lumayan kok apalagi kalau ditambah sambal. Yummyyy. Sekarang jadi somse keknya mulai jarang stok bumbu jadi 😆.Saya cekidot resepnya dari rudy choirudin dan cookpadnya weliya. Mksi sensei 👍. GLOW’s Home Kitchen -
Ikan kembung goreng simpel Ikan kembung goreng simpel
Menu simpel dan satset cocok untuk anak kos, bisa disimpan mentah selama 2 hari d kulkas. Untuk porsi d sesuaikan dengan jumlah orang dan ikan yang di sajikan. Kedai Hidayah -
Ikan kembung goreng simple Ikan kembung goreng simple
#TiketMasukGoldenApron3#Timhebring sabiya.kitchen -
Ikan kembung goreng simpel Ikan kembung goreng simpel
Setelah punya bayi mau masak yang amis amis macam ikan jadi pikir-pikir seribu kali, tapi kangen juga pengen ikan goreng pake sambel kecap. Pas banget suami di rumah jadi bisa jagain bayi pagi pagi dan bisa ngolah ikan goreng secepat mungkin 😆. Untungnya ada bumbu bumbu Desaku. Jadi ga perlu uleg atau blender2. Nur Hayatun -
Ikan kembung goreng simple Ikan kembung goreng simple
ga pernah mengira dengan bumbu sesimple dan praktis ini, dan juga terlebih Sasa yang alergi all seafood dulunya.. bisa lahap dan bebas alergi makan ikan kembung untuk pertama kalinya.. bener kata banyak penelitian kalau makin besar anak tingkat alerginya semakin berkurang yah.. #happysangat dapurungu
Rekomendasi Resep Lainnya
https://cookpad.wasmer.app/id/resep/5493415
Komentar