Saos Spaghetti Pedas

Iseng-iseng buat saos spaghetti sendri sekalian buat sarapan suami, ternyata tidak mengecewakan :)
Saos Spaghetti Pedas
Iseng-iseng buat saos spaghetti sendri sekalian buat sarapan suami, ternyata tidak mengecewakan :)
Cara Membuat
- 1
Rebus tomat dan cabai, kemudian setelah direbus kupas kulit tomat dan buang biji tomatnya
- 2
Blender tomat dan cabai bersamaan
- 3
Siapkan bawang putih dan bawang bombay
Untuk bawang putih geprek lalu cincang, untuk bawang bombai iris seprti biasa - 4
Siapkan minyak untuk menumis bawang putih dan bawang bombai sampai harum kemudian masuk pelengkap sepeti kornet dan sosis, masak hingga matang
- 5
Kemudian masukan bahan tomat dan cabai tadi yang sudah di blender, aduk terus
- 6
Masukan, garam, lada dan royco atau sesuai selera, soos tomat dan saos cabai secukupnya,kemudian priksa rasa
- 7
Masak hingga mengental dan harum
- 8
Siap disajikan, untk spaghetti direbus secara terpisah ya
Cooksnap
Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!
Resep Serupa
-
Spaghetti saos pizza Spaghetti saos pizza
Punya sisa topping pizza di freezer, anak2 minta spaghetti ya sudah kita buat.. Alhamdulillah laris, anak dan suami suka😍#spagetti Hesti Fitrasari -
Spaghetti bolognese Spaghetti bolognese
Resep ini tuh sebenernya udah ditulis dibalik kemasan saos/spaghetti pastanya. Tapi gpp lah ya ku tulis ulang. #spaghetti #spaghettibolognese #italianfood #homemade nenihaya -
-
Spaghetti napolitan Spaghetti napolitan
Selamat pagi, lagi pengen Spaghetti yg tomat saos tp tipis aja rasanya,maunya pake paprika tp gk punya stok,ya sdh yg ada aja bahan nya,Lets check for cooking 😉 Rim’s Kitchen -
Spaghetti Bolognese Simple Spaghetti Bolognese Simple
Buat penyemangat si Kakak yang lagi PAT di sekolah,, menu sarapan plus dibawa bekel.#Spaghetti#BekalSekolah#CookpadCommunity_Tangerang#PejuangGoldenBatikApron Mba’Oppie_Kitchen -
Spaghetti Saos Ayam Spaghetti Saos Ayam
Ceritanya lagi pengen bikin spaghetti dengan saos bikinan sendiri yang inshaAllah lebih sehat. Tak ada daging, ayampun jadi. Neat Atin -
Spaghetti Bolognaise Spaghetti Bolognaise
Karena belum belanja ke pasar, jadi memanfaatkan bahan yg ada aja buat sarapan pagi ini. Resepnya gampang banget☺️ Andini Rizani -
Spaghetti brulee Spaghetti brulee
Masih edisi kabita-an liat postingan orang-orang yg pada bikin spaghetti brulee ini. Udah dalam bayangan saos bolognese dicampur creamy gitu kayaknya enak banget. Cobain bikin, eh gampang ternyata 👍🏻#PejuangGoldenApron3 Yulia Helsi -
Spaghetti Brulee Spaghetti Brulee
Kalau disajikan spaghetti bolognase biasa, anak2 kurang tertarik. Dengan tambahan saos beschamel, rasanya menjadi sempurna. Anak2 suka sekali dengan rasanya.Rusiana Juniati
-
Spaghetti Gulung Sosis Spaghetti Gulung Sosis
Assalamualaikum moms ... sebenarnya Ini menu snack time untuk anak2 dan gak jauh beda dengan masak spaghetti pada umumnya , cuma biar lebih menarik aku buat spaghetti nya ada di dalam sosis. kenzkitchen_byfitriyani -
Spaghetti with Saos Bolognese Homemade Simple Spaghetti with Saos Bolognese Homemade Simple
Libur di rumah, anak-anak pengen bikin spaghetti 🍝Kebetulan di dapur ada stok spaghetti,iseng-iseng bikin saos bolognese homemade.kali aja mereka suka...dan ternyata bener...mereka suka meski dengan bahan yang sederhana. Serunya masak bareng mereka🥰🥰 Yanita D' Ari -
Spaghetti Brulee 🧡🍝 Spaghetti Brulee 🧡🍝
Salah satu Jenis pasta yang ada dipasaran dan gampang nyarinya selain macaroni/elbow, fusilli, fettuccini, lasagna, adalah spaghetti. Dan menu kali ini saya buat spaghetti brulee ala Italia yang mudah dan bisa dijadikan bekal sekolah karena saya tempatkan di cup kecil, bisa juga untuk ide jualan lho.. 😉Spaghetti brulee panggang adalah perpaduan resep spaghetti bolognese dan saus bechamel yang dipanggang menjadi hidangan pasta yang enakk 🤤Biasanya toping atas tertutup saus bechamel full dan taburan oregano saja, tapi biar ada efek hangus2nya terkadang ditambah taburan keju mozarela atau quickmelt, tapi karena lagi gak punya keduanya, jadi dimodif dikit pakai keju cheddar parut, tetap yummy.. 💕 cobain yukk!#GenerasiAprontis#BALONChallenge#AnekaPasta#CookpadCommunity_Jakarta#CFDJatinegara_Italia#Bakerpad_Community Endah Mumpuni
Rekomendasi Resep Lainnya
Komentar