Bahan-bahan

  1. 150 gramsoun kering
  2. 5 butirbakso
  3. 3 siungbawang putih geprek sampai remuk
  4. 5 siungbawang merah,iris tipis
  5. 1 batangdaun bawang iris serong
  6. 5cabai hijau besar iris serong
  7. 3cabai merah keriting iris serong
  8. 1 sdmsaos tiram
  9. sesuai seleraKecap manis
  10. secukupnyaKaldu bubuk rasa ayam
  11. Noted : aku gak pake garam Krn kaldu bubuk & saos tiram udh asin

Cara Membuat

  1. 1

    Didihkan air, seduh masukkan soun. Setelah soun lemes  angkat dan tiriskan.

  2. 2

    Panaskan minyak utk menumis, tumis bawang putih sampai agak coklat lalu masukkan bawang merah,semua cabai dan bakso, tumis sampai harum.
    Lalu masukkan daun bawang..tumis sebentar, lalu masukkan soun,kecap dan bumbu yg lain...aduk dan masak sampai meresap dan bumbu merata.
    Koreksi rasa, bila kurang asin bisa ditambah garam...klo sdh pas matikan api..angkat dan sajikan.

  3. 3

    Noted : Waktu menyeduh soun nya jangan sampai kelamaan ya..soalnya masih di proses masak nanti.

Reaksi

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Komentar

Ditulis oleh

Vivi Febriany
Vivi Febriany @cook_13442107
pada
Bumi Allah
✴ بسم الله✴ Muslimah,simple✴ Happy wife and mom of three children✴ Quick,easy and simply recipes✓ Terima kasih untuk semua teman teman yg sudah berkenan mengirim recook 😍🤗..mohon maaf kalau slowres 🙏🙏♥️
Lebih banyak

Resep Serupa