Dendeng lambok

Tengku Ayu
Tengku Ayu @cook_12429415
Jakarta Timur

Dari dulu suka banget sama dendeng basah ini, tapi ga pernah mau untuk belajar. Setelah menikah, dapat suami kebetulan orang padang..jadi gampang deh minta resep sm mertua 😁

Dendeng lambok

17 orang berencana membuat resep ini

Dari dulu suka banget sama dendeng basah ini, tapi ga pernah mau untuk belajar. Setelah menikah, dapat suami kebetulan orang padang..jadi gampang deh minta resep sm mertua 😁

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

60 menit
5 porsi
  1. 250 grdaging khas dalam
  2. 8 siungbawang merah
  3. 3 siungbawang putih
  4. 1 onscabe merah keriting campur rawit setan
  5. 1 bungkusair kelapa parut
  6. Bawang putih halus
  7. Garam gula

Cara Membuat

60 menit
  1. 1

    Cuci bersih daging lalu di potong tipis untuk dendeng

  2. 2

    Campurkan bawang putih halus ke daging yg sudah di cuci bersih. Diamkan sekitar 10menit

  3. 3

    Rebus cabe dan bawang sebentar, jangan terlalu lama..kalau sudah agak lunak langsung tiriskan.

  4. 4

    Rebus air kelapa parut, lalu masuk kan daging tadi..api sedang aja ya. Buang busa2 rebusan daging yang mengapung, Kalau air sudah menyusut, tambah kan 1 sdm minyak sayur..lalu tmbah air matang sedikit (apabila daging blm empuk)

  5. 5

    Sambil merebus daging, ulek kasar cabe dan bawang2 tadi.

  6. 6

    Setelah daging empuk, tiriskan daging. Air kaldu jangan dibuang ya..sisa kan 1/2 sendok sayur. Geprek daging yang sudah di rebus..

  7. 7

    Tumis cabe yg sudah di ulek, kalau udh mateng..kasi garam gula lalu masukkan daging yg sudah di geprek tadi. Lalu masukkan air kaldu rebusan daging tsb.

  8. 8

    Cek rasa...

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Tengku Ayu
Tengku Ayu @cook_12429415
pada
Jakarta Timur
ibu muda yang pengen bgt pinter masak 😎
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa