Soft Pudot Puding Sedot

Source : winda's kitchen
Saya pakai standing pouch ukuran 12x20cm
Isinya kira2 400ml / pc
Jadinya sekitar 6-7 pcs ,
Jika ingin dijual, sebaiknya pilih pouch yang kecil saja
#arisanrecook
#ArisanRecookPadersJawaBali
#cookpadersjawabali
#tidaksekedarmemasak
#cookingwithhearteatingwithlove
#clovercookinglover
#cookpadcommunity
Cara Membuat
- 1
Masukkan semua bahan, kecuali maizena, pop ice dan perisa vanila, aduk, rebus hingga panas
- 2
Masukkan maizena saat rebusan sudah panas, aduk2 hingga mendidih
- 3
Pisahkan puding cairke dalam beberapa wadah,
- 4
Beri masing2 rasa pop ice dan vanila
- 5
Saring adonan, agar pop ice menggumpal tidak ikut masuk ke dalam pouch
- 6
Masukkan pudding ke dalam pouch dengan bantuan corong
- 7
Masukkan ke dalam kulkas..
- 8
Soft pudot dingin siap dinikmati
- 9
Ini sisa puding, saya jadikan dalam 1 wadah, dan langsung di lahap dengan nikmat oleh balita2 kesayangan..
Resep Serupa
-
Soft Puding Sedot Soft Puding Sedot
Arisan Recook Kali ini yang dapat mbak Winda...yeaayy...Saya buat soft pudot ini setengah resep saja..soalnya penghuni rumah cuma berempat dan kebetulan baru Kali ini juga mencoba membuatnya pakai gelas biasa juga karena tidak Ada plastik khusus pudot. Ternyata krucil malah bagi-bagiin pudotnya Sama temen geng mainnya...tobaatttt..#arisanrecook #cookpadcommunity #cookpadersjawabali #cookpadcommunity_badung #cookpadcommunity_bali #clover #clovercookinglover #tidaksekedarmemasak #cookingwithhearteatingwithlove #selasabisa Dapur LIA -
184) Puding Sedot 184) Puding Sedot
Bebikin minuman yg lagi hits akhir2 ini. 😄😄Selain resep ini sebagai arisan yg kelima digrup clover yg keluar. Dlu sya prnh jg bkin pake resepnya mbk melly. Krn bahannya hampir sma, jdi utk sumber resepnya sya tuliskan dua2x ya.Source : Winda's Kitchen dan Melly_No Goeslaw#cookpadcommunity#arisanrecookpadersjawabali#arisanrecook#cookpadersjawabali#clover#clovercookinglover#tidaksekedarmemasak#cookingwithhearteatingwithlove#homemadeisbetter#kreasioliveia#cookpadcommunity_gresik Oliveia Faizin -
Pudot a.k.a pudding sedot Pudot a.k.a pudding sedot
Rasanya seger banget,thanks ya @winda's kitchen atas inspirasinyaRasanya bener2 enak bikin nagih,hihihi...#rabubaru#pekaninspirasi#cookpadcommunity_semarang#arisanrecook#arisanrecookpadersjawabali#cookpadersjawabali#cookpadcommunity#clovercookinglover#tidaksekedarmemasak#cookingwithhearteatingwithlove Fatma STn -
Puding Sedot Puding Sedot
Bismillah.....Alhamdulillah pas ada waktu luang....Akhirnya bisa juga ikutan meski paling terakhir....Pertama kali ikut setoran #arisanrecook dan perdana juga bikin pudot sendiri....#arisanrecook#arisanrecookpadersjawabali#cookpadersjawabali#cookpadcommunity#clovercookinglover#tidaksekedarmemasak#cookingwithhearteatingwithlove Hilda Dawood -
Puding Sedot Puding Sedot
Belajar bikin puding sedot dari mbak Winda yg kebetulan resepnya keluar di arisan recook....rasanya yg lembut dan dingin, enak dinikmati kapan pun terutama disiang hari yg panas...Alhamdulillah anak anak suka, plastik nya bisa digambari sendiri atau ditempelin apapun yg menarik bagi anak anak....pokoknya seru...😄Source : Winda's Kitchen#arisanrecook#arisanrecookpadersjawabali#cookpadersjawabali#cookpadcommunity#clovercookinglover#tidaksekedarmemasak#cookingwithhearteatingwithlove#resepserunipuspaindah Seruni Puspa Indah -
Pudot (Puding Sedot) #pekaninspirasi Pudot (Puding Sedot) #pekaninspirasi
05.10.2018Source : winda's kitchenAseli lhooo...ini enak. Lembut banget moms....kalo biasanya kita menikmati puding dg sendok atau irisan. Kali ini kita nikmati dengan sruputan sedotan 😁😁 dan itulah sensasinya...saking lembutnya...ampe sekali sedot dah habiiiss hahaa...anak2 syukaa...apalagi panas bgini...Posting resep arisan :#arisanrecook#cookpadcommunity_sidoarjo#clovercookinglover#tidaksekedarmemasak#cookingwithhearteatingwithlove Dwi W -
Puding Sedot (Pudot) Puding Sedot (Pudot)
Mau buat cemilan yg menarik untuk ank2..coba buat yg praktis dan enak jadilah si pudot (puding sedot) tekstur lembutnya dan rasa manis membuat ank2 suka😍 Widi Astuti -
-
Pudot (Puding Sedot) Pudot (Puding Sedot)
Resep pudot ini kami (saya dan teman saya) gunakan untuk jualan sehari-hari, karena kebetulan kita memiliki hobi yang sama.Pudot ini kami namakan "KAJI PUDOT" yang berasal dari gabungan nama kita. Eka dan Puji. ^^Catatan dalam pembuatan pudot ini:- Tangan kita harus kuat mengaduk secara konstan dalam waktu yang lama agar pudot tidak pecah.- Gunakan api kecil, jangan terlalu besar.Selamat mencoba. 🙃Smg, 5-5-18 Nurlaela Eka Cahyati -
-
Puding Sedot (Pudot) Puding Sedot (Pudot)
Iseng - iseng pengen punya usaha kecil-kecilan akhirnya coba bikin pudot untuk dijual#TantanganAkhirTahun#MasakdiAkhirTahun Dini Dwi Maharani -
Puding Sedot Puding Sedot
Puding sedot atau yg sering di bilang pudot ini sudah nge hits dr beberapa waktu yg lalu dan bahkan sampai skr pun masih di gemari di kalangan anak² (eehh emaknya juga ding😁😘). Ini sy recook resepnya Winda's Kitchen,,makasih mba😍. Pudotnya ennnaakk👍,,semua suka,,semua suka😍. Oh iyaa simpan di kulkas agak lama yaa biar dingin,,bener² syegeerr mak glenderr😋😋. Untuk rasanya bisa di sesuaikan selera yaa,,bisa pake nutrisari,pop ice,good day,essens,dll. #ResepnyaMamaRiska #CookpadCommunity_Lamongan #CookpadersJawaBali #Clover #CookingLover #TidakSekedarMemasak #CookingWithHeartEatingWithLove Riska Dwi A
Rekomendasi Resep Lainnya
Komentar (2)