Sop Bakso

Dapur Riku
Dapur Riku @cook_5048787
Yogyakarta

Dibuat untuk menghabiskan sisa bakso di kulkas.. selamat mencoba..

Sop Bakso

8 orang berencana membuat resep ini

Dibuat untuk menghabiskan sisa bakso di kulkas.. selamat mencoba..

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 10 butirbakso iris jadi 3 bagian
  2. Sedikitdada ayam fillet (selera)
  3. 1 buahkentang ukuran sedang
  4. 1 ikatpakcoy
  5. 4 siungbawang merah
  6. 3 siungbawang putih
  7. Garam
  8. Lada
  9. Gula

Cara Membuat

  1. 1

    Tumbuk bawang merah,bawang putih dan sedikit garam

  2. 2

    Tumis bumbu halus

  3. 3

    Rebus air, masukan ayam, kemudian kentang

  4. 4

    Masukan bumbu halus tunggu sampai mendidih

  5. 5

    Masukan gula,garam dan merica koreksi rasa

  6. 6

    Masukkan pakcoy,diamkan sebentar

  7. 7

    Sajikan dengan ditaburi bawang goreng sebagai pelengkap

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Dapur Riku
Dapur Riku @cook_5048787
pada
Yogyakarta
sedang belajar masak 🥘follow akun Instagram @dapuriku
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa

Tidak ada resep yang ditemukan