Sayur Asem Kupang

Desi Masterchef/IG Inspirationalchef
Desi Masterchef/IG Inspirationalchef @DesiMCI2
Jakarta/Bangka

Ketika saya ke kupang, saya mencicipi beberapa makanan jawa yang dimodifikasi. Salah satunya sayur asem. Menarik rasanya, lebih kuat , lebih manis dan memakai kacang merah dan kangkung. Tapi kali ini sy membuat ala saya aja ya. Kalo mau tambahkan kangkung silakan aja.

Sayur Asem Kupang

Ketika saya ke kupang, saya mencicipi beberapa makanan jawa yang dimodifikasi. Salah satunya sayur asem. Menarik rasanya, lebih kuat , lebih manis dan memakai kacang merah dan kangkung. Tapi kali ini sy membuat ala saya aja ya. Kalo mau tambahkan kangkung silakan aja.

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

40 menit
10 porsi
  1. Bumbu halus
  2. 50 grbawang merah
  3. 50 grcabe merah besar
  4. 5kemiri
  5. 1 sdmterasi
  6. 50 grasam jawa
  7. 1/ 60gr gula merah kupang
  8. 1 sdtgula pasir
  9. 1 sdtgaram
  10. 1 sdmkaldu sapi
  11. 5 cmlengkuas
  12. 3lb daun salam
  13. Sayur
  14. 5kacang panjang potong 5 cm
  15. Nangka potong kotak
  16. Labu siam potong kotak
  17. Putren. Potong bulat tebal
  18. Kacang merah
  19. Belinjo
  20. Daun belinjo
  21. 1Cabe merah besar potong 2 cm
  22. 1Cabe ijo besar/ cabe keriting potong 2 cm
  23. air

Cara Membuat

40 menit
  1. 1

    Blender bumbu halus. Lalu campur dengan air. Tambahkan daun salam dan lengkuas yg di keprak. Didihkan hingga bumbu matang

  2. 2

    Masukan nangka dam putren hingga matang. Pastikan nangka benar2 matang. Lalu tambahkan labu siam, kacang panjang dan k. merah. Biarkan mendidih. Tambahkan air asam jawa, gula merah. Kaldu. Garam dan gula. Koreksi rasa.

  3. 3

    Tambahkan daun belinjobdam cabe merah dan cabe hijau. Biarkan mendidih. Masak hingga matang. Dan sajikan.

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Masak Hari Ini
Desi Masterchef/IG Inspirationalchef
pada
Jakarta/Bangka
- Winner Masterchef Indonesia s 2- Ironchef Indonesia,- Meliponini Honey Jakarta- Novilla Boutique Resort Bangka- Pesona Katering Nusantara Jakarta
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa