Tumis ampas kecap

7 orang berencana membuat resep ini
Sesil
Sesil @venzkitchen

Kangen masakan nenek. Dulu, nenek suka masak ini kalau lagi dapat oleh2 ampas kecap dari Kuningan.

Lebih banyak
Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Bahan-bahan

15 menit
  1. Ampas kecap (saya beli 2000, sudah dapat sekitar 1/4 kg), cuci dengan air
  2. 1 siungbawang putih (cincang)
  3. 2 siungbawang merah ukuran besar (iris halus)
  4. 3cabe hijau besar (iris halus)
  5. 5cabe rawit (iris halus, bagi saya sudah cukup pedas)
  6. 1daun bawang (iris +- 2cm)
  7. 1tomat (iris)

Cara Membuat

15 menit
  1. 1

    Siapkan bahan2

  2. 2

    Panaskan sedikit minyak, tumis bawang merah, bawang putih, cabe, tomat dan daun bawang. Masukan ampas kecap. Koreksi rasa (ampas kecap biasanya sudah asin, saya tambahkan gula agar lebih gurih bisa juga tambahkan sedikit kaldu jamur)

Reaksi

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan

Komentar

Ditulis oleh

Sesil
Sesil @venzkitchen
pada

Resep Serupa