Green Tea Lava Pudding

18 orang berencana membuat resep ini
Sari Tangkau
Sari Tangkau @cook_15102557
Singkawang Kalbar

Pudding green tea yang dipadukan dengan milky vla dan buah-buahan menghasilkan cita rasa yang segar dan nggak eneg...cocok untuk dinikmati disegala suasana...cara bikinnya mudah banget...yuk cobain 😊
#5resepterbaruku

Lebih banyak
Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Bahan-bahan

  1. Bahan Pudding:
  2. 2 bungkus agar-agar plain
  3. 200 ml Susu Kental Manis
  4. 2 liter air
  5. 100 gr gula pasir (boleh dikurangi sesuai selera)
  6. 1 sdm Pasta Green Tea
  7. 1/2 sdt garam
  8. Bahan Vla :
  9. 500 ml susu UHT
  10. 50 gr mentega / butter
  11. 5 sdm Maizena (larutkan dengan 50 ml susu UHT)
  12. 1 sdt pasta vanilla
  13. Topping :
  14. kaleng Lengkeng
  15. Nata de coco
  16. Kiwi
  17. Strawberry

Cara Membuat

  1. 1

    Campur semua bahan pudding, masak hingga mendidih.

  2. 2

    Tuang adonan pudding ke dalam cetakan pudding. dinginkan hingga padat.

  3. 3

    Diwadah terpisah, panaskan susu UHT dengan mentega hingga mendidih.

  4. 4

    Kecilkan api kompor (paling kecil), masukan larutan maizena, aduk searah hingga mengental. tambahkan pasta vanila.

  5. 5

    Ketika pudding telah padat n mengeras, tuangkan 1 sampai 2 sdm vla diatas pudding, tata buah-buahan diatasnya. dinginkan di kulkas.

Reaksi

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan

Komentar

Ditulis oleh

Sari Tangkau
Sari Tangkau @cook_15102557
pada
Singkawang Kalbar
Working Mom yg punya hobi baking n usaha cake kecil-kecilan 😊
Lebih banyak

Resep Serupa