Tumis jagung muda wortel bakso

Veni_Venus
Veni_Venus @cook_14593602
Perumnas 3, Bekasi Timur

Lapeer,,dikulkas adanya itu,,yasudahlaah "MARKISA"Mari Kita Masak"😂
#goldenapronchallenge
#berburucelemekemas
#resolusi2019
#pekaninspirasi
#3weekschallenge

Bagikan

Bahan-bahan

15 menit
2 porsi
  1. 1 buahwortel
  2. 3 buahjagung muda
  3. 3 siungbawang putih
  4. 4 buahbakso
  5. Mentega secukupnya untuk menumis
  6. 1 sdmsaos tiram
  7. secukupnyaGaram
  8. secukupnyaLada bubuk
  9. secukupnyaGula pasir
  10. secukupnyaAir

Cara Membuat

15 menit
  1. 1

    Siapkan bahan2

  2. 2

    Panaskan mentega dan tumis bawang putih,masukan bakso kemudian wortel dan masukan saos tiram

  3. 3

    Kemudian masukan jagung muda dan tambahkan air secukupnya,bumbui dg garam lada dan gula pasir cek rasa

  4. 4

    Tumis ala2 siaaap

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Masak Hari Ini
Veni_Venus
Veni_Venus @cook_14593602
pada
Perumnas 3, Bekasi Timur
Bahagia itu ketika masak trus suami biLang enak,,,,tambah semangaaat deh masaknya.."MARKISA" Marii Kita Masak😘
Lebih banyak

Resep Serupa